jodoh tidak akan tertukar
  • Reads 699
  • Votes 646
  • Parts 11
  • Reads 699
  • Votes 646
  • Parts 11
Ongoing, First published Nov 12, 2024
1 new part
Via mengagumi seorang santri yang tidak ia kenal, ketika sedang berkeliling tidak terlalu jauh dari rumah Via bersama teman masa kecilnya.

"itu kan santri yang tadi, oh ternyata dia mengantarkan gurunya." dengan suara pelan dan tanpa sadar ia tersenyum.

Dan mulai saat itu ia kagum dengan santri tersebut, walaupun menurutnya kagumnya aneh. Masa dengan hanya seperti itu bisa kagum?, awalnya memang hanya sekedar kagum tapi dengan seiring berjalannya waktu, ia ternyata benar-benar jatuh cinta dengan santri tersebut walaupun tidak bertemu, berkomunikasi, bahkan tidak mengenal satu sama lain. Ia tidak bisa menghilangkan rasa itu sampai ia pun lupa kalau sudah dijodohkan dengan orangtuanya.
All Rights Reserved
Sign up to add jodoh tidak akan tertukar to your library and receive updates
or
#111islam
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 9
AV cover
MAHESA cover
Hypomone {ὑπομονή} || cover
When I'am Loving You [On Going] cover
SELENE cover
Let's Enjoy this Day! cover
Suara yang Tak Pernah Didengar cover
Breath [BBH] Im In Love With My Senior Squel (Baeri 2) Complete✔ cover
Antara Dua Ego {On Going} cover

AV

52 parts Ongoing

Sequel ALTHAIA. Asgara Ardew Lazarus. Pria dingin anti sosialisasi ini menyebut perempuan adalah mahluk yang merepotkan, kecuali Mommy tersayang nya tentu saja. Tapi apakah anggapan nya akan tetap sama ketika mata tajam nya tak sengaja menatap mata bulat sebening kaca? Visya Aurezy Axel. Gadis bodoh yang selalu mengganggu Galang, cinta pertama nya. Ia bahkan rela di beri julukan wanita murahan saat dengan tak tau malu nya mengejar-ngejar orang yang bahkan tidak melirik nya sama sekali. Tapi itu dulu, waktu ia SMP. Tiga tahun menghilang, gadis cantik itu kembali dengan segudang bakat nya yang mampu menarik perhatian banyak orang, termasuk remaja di masalalu nya. Tapi ia tak peduli. Sekarang yang menjadi masalah Visya adalah teman sebangku nya yang sedingin kutub Utara mulai menganggu hari-hari ketenangannya. "Visya ..."oh ya Tuhan suara serak itu. SEMUA PICT/FOTO DI AMBIL DARI IG DAN PINTEREST. Terimakasih and happy Reading.