Author X Main Character (Akan Terbit)
  • Reads 920
  • Votes 376
  • Parts 25
  • Reads 920
  • Votes 376
  • Parts 25
Ongoing, First published Nov 26, 2024
1 new part
Sebelum membaca, jangan lupa vote lalu komen ya teman-teman. Terima kasih🥰🤗

~~~

Bagaimana jadinya, jika seorang penulis novel kedatangan karakter utama dari cerita yang dia ciptakan sendiri? 

Corabelle Sanders, seorang penulis muda yang gemar menciptakan kisah penuh penderitaan untuk karakter-karakter utamanya. Dalam setiap novel, Cora tak pernah memberi kebahagiaan bagi mereka-terutama bagi Liam Oxvaldo, seorang pangeran yang ditakdirkan menjalani hidup penuh luka dan derita.

Namun, pada suatu malam, dunia fiksi dan kenyataan bertabrakan. Liam Oxvaldo, si pangeran malang dari salah satu novelnya, muncul di hadapan Cora. Jenuh dengan takdir suram yang selalu menjeratnya, Pangeran Liam berniat untuk menuntut balas, memaksa Cora untuk mengubah takdirnya.

Akankah Cora memberi pangeran itu akhir bahagia yang ia inginkan, atau justru membiarkan kisahnya berakhir dengan lebih banyak penderitaan?
All Rights Reserved
Sign up to add Author X Main Character (Akan Terbit) to your library and receive updates
or
#11lovehate
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Gaviel Federico cover
My Husband My Badboy! 21++  cover
Lembaran Baru cover
Sedalam Lautan cover
The first meeting || ON GOING cover
Photograph cover
Gibranti cover
I Want To See You {On Going} cover
GAVIN 21+ cover
𝐇𝐄𝐋𝐋𝐎, 𝐒𝐈𝐌𝐒! cover

Gaviel Federico

10 parts Ongoing

[WAJIB FOLLOW SEBELUM MEMBACA, DAN VOTMEN] Dikenal sebagai raja kegelapan. Park Gavino Federico, laki-laki misterius, tampan, berkarisma, namun kejam, dan tak memiliki rasa takut terhadap siapapun. Suatu hari, gadis bernama Elodie Zakila, menghubungi Gavino, untuk mengusut tuntas kasus kematian Abang Gavino dan kakak Elodie, karena Elodie merasakan banyak yang janggal. "Gue rasa, sudah cukup 6 tahun gue diam, gue ingin ngasih tau informasi, bahwa abang lo, meninggal bukan karena kecelakaan, sampe terpental dinding pembatas jalan, tapi, ada orang yang sengaja ngebunuh Abang lo, dan membuat skenario seolah-olah, Abang lo kecelakaan sampe, terpental pembatas jalan, dan berakhir ke jurang" "Ck! Lo gak usah so tau! Lagian lo tau dari mana, liat juga kaga, gak usah ngaco deh!" "Terserah lo, mau percaya atau tidak, tapi pikirkan lagi omongan gue barusan." ---------- Akan kah Gavino menerima tawaran Elodie untuk mengusut tuntas kasus kematian abang nya? Atau Gavino akan menolak nya? Jika Gavino menerima tawaran itu, apa Gavino akan berhasil mengusut tuntas kasus itu? Sebenarnya siapa dalang di balik yang membunuh abang Gavino? Dan apakah perjalanan Gavino dan Elodie akan lancar saat mengusut kasus ini? Atau justru sebaliknya? Tunggu apalagi? Ayo baca dan jangan lupa vote & komen, supaya author semangat update. ⚠️Note: ini murni pemikiran Author sendiri, dan mohon maaf jika ada kesamaan nama tokoh. Start: 7 Agustus 2024 End: -