Luka Gadis (Fat Girl) by Emerald
  • Reads 2,747
  • Votes 543
  • Parts 10
  • Reads 2,747
  • Votes 543
  • Parts 10
Ongoing, First published Nov 29, 2024
Sudah lama aku memendam rasa kepada rekan sekantorku, Mas Gragas namanya. Ia baik kepada siapa pun, tidak terkecuali kepadaku. Namun, aku hanya bertepuk sebelah tangan karena ia sudah mempunyai tunangan.

Aku sudah berusaha keras untuk melupakannya, tetapi sulit karena kami berada di kantor yang sama.

Sejujurnya, aku seharusnya bercermin. Aku tidak pantas jatuh cinta kepadanya yang nyaris sempurna secara fisik maupun sikap terpuji yang dimilikinya. Aku gemuk dan tidak cantik, aku juga bukan penyuka gaya berpakaian yang sedang trend. Utamanya, aku juga bukan orang baik, kurasa.

Tuhan, bagaimana caranya agar aku bisa melupakannya? Apa aku harus resign dan mencari pekerjaan lain? Namun, bukankah sekarang ini sangat sulit mencari pekerjaan? Apalagi, orangtuaku di kampung sedang membutuhkan uang....
All Rights Reserved
Sign up to add Luka Gadis (Fat Girl) by Emerald to your library and receive updates
or
#221office
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Loved You [ for so long! ] cover
Thank You!  ZEESHA cover
Tiga Suami Sang Putri cover
Trapped With My Brother Friend cover
Melukai Itu Mudah cover
Kejar Target (Complete) Tamat cover
Hikayat Sang Penari cover
Love from Sleeping Beauty  cover
Hai mantan! cover
ANDIEN  :  DO YOU WANT ME cover

Loved You [ for so long! ]

16 parts Complete

[ So long BOOK 2 - ] Kau yang ku temui di hari pertama sekolah, mencuri perhatian karena rambut merah muda mu, aku ingat kau datang terlambat di upacara penerimaan siswa baru karena alasan ban mobil mu hilang sebelah di curi oleh penjahat, ayahmu menutup muka memakai tangan di tengah-tengah lapangan padahal beliau sedang memberi ancaman yang berat jika ada yang datang terlambat ke sekolah, tapi tanpa rasa malu kau terus tersenyum walaupun semua orang menatapmu dengan sedikit tajam, kau malah memperkenalkan diri padahal tak di suruh, siapa sangka, kini kau tidur di sampingku mendengkur dengan keras, siapa sangka, anak beasiswa yang keberadaannya kurang diminati menjadi pelabuhan terakhir untukmu, kau mungkin tak melihatku saat itu, kau bahkan terkejut saat aku menjadi mentor mu di kelas dua belas, lucu ya? seragamku yang lusuh menjadi perhatianmu saat pertama kali kita saling bicara, terimakasih sudah memberiku kesempatan. sasusaku © masashi kishimoto pict © to the artist pinterest/tumblr.com