Takdir Yang Hilang
  • Reads 15,124
  • Votes 1,290
  • Parts 50
  • Reads 15,124
  • Votes 1,290
  • Parts 50
Complete, First published Nov 29, 2024
1 new part
Mikala, seorang tabib sederhana dari desa Beira, selalu menjalani kehidupannya dengan tenang, membantu warga desa dengan ilmu pengobatannya. Namun, segalanya berubah saat ia secara tak sengaja bertemu dengan Aviel, seorang pria misterius yang muncul di hutan dekat desanya. Pertemuan mereka, yang dimulai dengan ketegangan dan ketakutan, membuka pintu menuju takdir yang telah lama tersembunyi.Mikala yang merasa tertarik namun takut, tanpa sadar terjerat dalam takdir yang lebih besar dari dirinya sendiri. Kehidupan sederhana yang ia jalani mulai hancur saat ia mengetahui sesuatu dalam dirinya berubah.
Namun, takdir bukanlah sesuatu yang mudah diterima.
Dengan pertarungan batin, pengkhianatan, dan hubungan yang semakin kuat, takdir yang hilang membawa mereka pada petualangan yang mengubah segalanya. Namun, apakah Mikala akan mampu menerima takdir nya? ataukah ia akan menemukan jalan baru yang mengubah masa depannya?



          ________START 30112024_______


          
          ________FINISH 16022025_______
All Rights Reserved
Sign up to add Takdir Yang Hilang to your library and receive updates
or
#271action
Content Guidelines
You may also like
BUN𝖦A PRIBUΜI |ᴅɪғғᴇʀᴇɴᴛ ʙʟᴏᴏᴅ| [ON GOING] by Fratkn
31 parts Ongoing
Pelacur, wanita penghibur, murahan, atau apapun yang orang lain sematkan padanya tak membuat gadis itu menyesali keputusannya. Awalnya seperti itu, sampai dimana dirinya bertemu dengan sosoknya yang bagai hutan luas. Memberikan kesan tenang diawal, namun menyesatkan saat terlalu jauh melangkah. Perasaan gelisah menghantui seolah pohon-pohon itu siap menelannya dalam keterpurukan saat tak menemukan jalan pulang. Hanya ada hijau, seperti sorot matanya yang begitu dalam. Semua itu bermula ketika dirinya menolak lamaran dari pria tua yang telah memiliki tiga Istri. Widari Kemuning memilih mendatangi rumah penghibur para londo. Beberapa minggu bekerja di tempat itu sebagai gadis penghibur, Widari justru dipertemukan oleh salah satu pimpinan pasukan Belanda sekaligus seorang pebisnis di tanah jajahan, yang menawarkan jasa ranjang padanya. Pria berkulit putih kemerahan dengan rambut coklat terang dan mata berwarna hijau itu bernama Lart Van Deventer. Seorang yang telah memintanya untuk menjadi pelacur pribadinya. Pria itu tak ingin jika tubuhnya disentuh oleh banyak orang hingga menularkan penyakit kepadanya. Berkenankah Widari menerima tawarannya..? ____ ____ * Mungkin terdapat beberapa kesalahan yang tak disadari oleh penulis *Semua dalam cerita hanya fiksi semata dan tak ada sangkut pautnya dengan kehidupan asli seseorang ____ ~JANGAN LUPA MENINGGALKAN JEJAK SETELAH MEMBACA, BERUPA VOTE & KOMEN~ ----- Cerita yang saya buat semata-mata hanya untuk dinikmati dan tidak untuk menyinggung pihak manapun. Maaf jika ada salah yang tidak saya sengaja ataupun tidak saya ketahui. ----- PERINGATAN..! CERITA YANG SAYA BUAT MURNI PEMIKIRAN SAYA SENDIRI. JADI TOLONG JANGAN COPY CERITA INI DENGAN ALASAN APAPUN..! PLAGIAT HARAP MENJAUH..! ___ NOTE : JIKA TIDAK MENYUKAI WATAK KARAKTER DALAM CERITA INI DIPERSILAHKAN UNTUK BERHENTI MEMBACA ATAU MEMBACA CERITA SAYA YANG LAIN. ____ Publikasi: 15-05-2024 ____ pictures: AI
You may also like
Slide 1 of 10
My Future - END cover
Jenderal's Wife cover
One Soul Two Bodies [END] cover
TRANSMIGRASI FIGURAN ANTAGONIS  cover
BUN𝖦A PRIBUΜI |ᴅɪғғᴇʀᴇɴᴛ ʙʟᴏᴏᴅ| [ON GOING] cover
Until I Found You [END] cover
Pangeran Tetangga Sebelah & Cinderella Sepatu Bola✔️ cover
Something About You cover
「ɴᴏsᴜɴɢ sᴛᴏʀʏ」  Jeno × Jisung ✓ cover
OMG my Ancient Ceo [Delayed] cover

My Future - END

41 parts Complete

Terkadang cinta itu bisa tumbuh seiring berjalannya waktu sekalipun awalnya tak ada cinta namun lambat lain hatipun akan menerimanya apa adanya serta melabuhkan cintanya disana untuk masa depannya. ⏩ Homophobia dilarang keras mendekat ☠️ ⏩ Area Dewasa 🔞 ⏩ Typo dan kata yang hilang bertebaran ⏩ Update tergantung ide yang mampir