[FAN-TRANSLATION] BUKAN MTL‼️
Genre: Comedy, Fantasy, Sci-fi, Slice of Life, Supernatural
Ketika akhir dunia dimulai, tokoh utama kita sedang berada di atas kapal...
Sirene yang awalnya mendatangkan kehancuran dan menimbulkan ketakutan dalam legenda, berubah menjadi putri duyung yang cantik dan baik hati dalam benak manusia karena dongeng. Kenyataannya adalah mereka lebih suka menyeret manusia ke bawah gelombang yang tak berujung dan bergolak...
Hidup di dunia pasca-apokaliptik, tidak ada jaminan untuk bertahan hidup. Menunggu kematian dalam situasi tanpa harapan, tepat ketika Xia Yi mengira bahwa ia akan dimakan hidup-hidup oleh monster laut, ia mengalami kejadian yang tak terbayangkan.
[Deskripsi dari Novel Updates]
ㅡㅡㅡㅡㅡ
Penerjemah Indonesia: Revenusta
"Maaf kalo aku udah tau semuanya"
"Cici jangan khawatir aku ga bakal kasih tau sama siapapun" ~ Christy
"Cici minta maaf, cici minta maaf"
"Bukan seperti ini yang cici inginkan" ~Shani