Connecting Red Yarn
  • Reads 325
  • Votes 82
  • Parts 25
  • Reads 325
  • Votes 82
  • Parts 25
Complete, First published Dec 03, 2024
Benang merah sangat berarti untuk menyatukan cinta kedua insan yang memang ditakdirkan bersama. Sayangnya kecelakaan malam itu tak sengaja membuat Luhita berpartisipasi dalam memutus batas antara benang merah dan benang hitam. 

Terputusnya batas itu menyebabkan benang merah tak bisa berlaku efektif seperti sebelumnya, sembari menunggu waktu satu bulan supaya batas benang merah dan hitam kembali terpasang Luhita harus membuat orang-orang yang samar-samar terlihat benang merahnya berinteraksi supaya bisa disatukan di masa depan. Jika tidak berinteraksi maka seterusnya benang hitam akan membelenggu orang-orang yang masih terikat benang merah samar itu dengan takdir tragis yang senantiasa mengikuti hingga ajal tiba. 

Padahal, kan, Luhita korbannya. Kenapa malah Luhita yang harus bertanggung jawab untuk kehidupan percintaan satu kota?
All Rights Reserved
Sign up to add Connecting Red Yarn to your library and receive updates
or
#143benangmerah
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Healer - Twtptflob X Reader cover
The Screet Life [Terbit-OPEN PO NOW✔️] cover
10 Years Waiting [ REVISI ] cover
DANGER cover
ayahkuu 💦 cover
JOANA, SHE IS AN EXTRAS  cover
ALIKA  cover
Become An Antagonist  cover
Dia mencintai dan menggoda  (他又寵又撩  ) cover
Komm, süßer Tod (Come, Sweet Death)  cover

Healer - Twtptflob X Reader

10 parts Ongoing

"Aku melihat matamu, namun aku tidak melihat jiwa di dalamnya." "Kebahagiaan adalah perjuangan, dan saat ini mungkin sedang masa perjuangan bagimu." "Sekuat apapun kita berusaha melupakan, kenangan yang paling menyakitkan tak akan pernah lepas dari ingatan." Konichiwaaaa. Kalau kalian penasaran langsung baca aja yaaa, cerita gak 100% mirip, ada alur sama pembicaraan yang bakal aku ubah, update sesuai sama mood aku yaa, wkwkwkw Jangan lupa vote dan komen gess