29 parts Ongoing Dulu hidupku berwarna.
Banyak orang yang peduli padaku.
Semua orang ingin menjadi temanku.
Sekarang, hidupku benar-benar hitam putih.
Tidak ada lagi yang peduli padaku.
Tidak ada yang mau menjadi temanku.
Dalam hati aku merutuki, mengapa dulu sangat bodoh hidup dalam penuh kepalsuan.
Semua itu membuatku berubah.
Aku bukanlah si gadis baik hati dan selalu terhiasi dengan senyuman.
Aku menjadi gadis yang angkuh tanpa ada senyum, tak ada sikap baik yang lagi kuberikan.
Seperti kata orang, semua akan indah pada akhirnya.
Kurasa itu tak berpengaruh bagiku, aku malah mendapatkan kesialan dalam hidupku.
Tapi kenyataan aneh mengejutkanku.
Dua orang mengaku jika mereka adalah pemilikku dan menyebutku dengan kata 'mate'.
Apa maksudnya? Apa yang mereka harapkan dari bocah miskin sepertiku?
Hingga aku tau siapa mereka yang sebenarnya, keduanya adalah makhluk immortal Werewolf dan Vampir.
Dan saat itu aku harus membuat keputusan,
Siapa yang akan aku pilih?
#1 Selene
#1 Christina
Cover by @lilinbening