Fall, for you?
  • Reads 18
  • Votes 1
  • Parts 1
  • Reads 18
  • Votes 1
  • Parts 1
Ongoing, First published Dec 04
Mature
1 new part
Gimana jadinya, kalau di malam perjodohan mu, kamu malah terpental kembali ke masa lau, tepatnya masa SMA mu?

Inilah yang aku alami, namaku Regina Sahara.
Gadis 25 tahun yang belum pernah pacaran, karena belum move on pada Crush-ku di masa SMA

Alih-alih mencoba mengenal orang baru, aku malah membuat huru-hara disetiap kencan buta yang di rancang oleh Orang tuaku

Ya pikirin aja sih, umur 25 masih belum menikah itu gak papa, 'kan?

Sampai pada akhirnya, orang tua ku jengah.
Malam itu, mau-tidak-mau aku harus menerima dijodohkan oleh anak rekan bisnis Ayahku.

Yang entah aku harus sujud syukur kegirangan atau bagaimana, karena ternyata lelaki yang dijodohkan denganku itu adalah Brian!
Crush yang bikin aku betah menjomblo sampai sekarang,  karena belum menemukan manusia yang bisa bikin hatiku berdebar karena Jatuh cinta seperti DIA!

kalau kalian tanya, kenapa aku gak berusaha deketin dia atau tembak dia dari dulu?
Kan ,aku juga bukan anak bayi  yang belum bisa bilang
"Aku suka sama kamu, ayo pacaran!" 

Jawabanya, karena dia punya pacar.
Dan, sialnya pacarnya adalah TEMEN DEKETKU SENDIRI!

Oke, tapi aku sama sekali gak dilema, gak goyah dan gak ragu. Tanpa basa-basi aku terima perjodohan kami, dan akan menikah satu bulan dari sekarang.

Sebelum janur kuning melengkung, dan tanpa harus menikung. Aku beruntung.


Awalnya aku mikir begitu, sebelum kejadian ini terjadi.
All Rights Reserved
Sign up to add Fall, for you? to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
I Became The Devil's Wife   by nursida122004
78 parts Complete
"Aku benar-benar akan membunuhmu jika kau berani mengajukan perceraian lagi. Kita akan mati bersama dan akan kekal di neraka bersama," bisik Lucifer sembari menyeringai. * * * Charlotte menggunakan kekuatan sucinya untuk kembali ke masa lalu. Di masa lalu Charlotte dikhianati oleh adik perempuannya sendiri, ia bahkan dihukum mati oleh Xavier yang merupakan suaminya sendiri. Charlotte tidak akan menyia-nyiakan kehidupannya yang kedua ini, ia tidak akan mencintai suaminya dengan tulus. Kali ini ia akan menjadikan seorang iblis Lucifer sebagai alatnya untuk balas dendam. Lucifer merupakan iblis neraka yang menyamar menjadi seorang Grand Duke, tetapi identitasnya ternyata diketahui oleh Charlotte. Demi bisa balas dendam, Charlotte mulai menjalin kontrak dengan Lucifer. Iblis itu siap mengabulkan semua permintaan Charlotte, tetapi ada satu syaratnya yaitu Charlotte harus merelakan tubuhnya untuk dinikmati oleh Lucifer. * * * NOTE author: Aku sarankan tetap baca cerita ini selagi on going karena kalau cerita ini sudah versi lengkap, besar kemungkinan bakal aku hapus sebagian partnya dari wattpad kemudian hanya tersedia dalam bentuk pdf lengkap yang harus dibeli melalui WhatsApp. * * * (BUKAN NOVEL TERJEMAHAN!) Rank🎖️ #1🥇 Fantasy dari 64,8 Rb cerita (25 Agustus 2024) #1🥇 Kingdom dari 8,3 Rb cerita (25 Agustus 2024) #1 🥇 Lucifer dari 617 cerita (25 Agustus 2024) #1 🥇 Obsesi dari 7,53 Rb cerita (28 Agustus 2024) #1🥇 Devil dari 3,72 Rb cerita (28 Agustus 2024) #1🥇Dark Romance dari 4,74 Rb cerita (28
You may also like
Slide 1 of 10
JEFFREY D'ALBERTO(18+ - 21+) (END)  cover
NDORO KARSO (DELETE SEBAGIAN)  cover
My Husband My Badboy! 21++  cover
Partikel Badai Mars (Tamat) cover
I Became The Devil's Wife   cover
SEVEN SHOTS cover
Hantu Tampan Nakal cover
Hyper cover
GAVIN 21+ cover
Love In The Purple Sea cover

JEFFREY D'ALBERTO(18+ - 21+) (END)

76 parts Ongoing

Season 2 dari cerita "GAVYA PAVITRA" ❗❗DILARANG KERAS PLAGIAT/JIPLAK DALAM BENTUK APAPUN❗❗ WARNING CERITA DEWASA ⚠(18+)- (21+) 🔞 Tidak ada deskripsi langsung baca saja. apabila tidak sesuai bisa langsung di skip. jangan meninggalkan komentar jahat. Semua unsur yg ada di cerita ini hanya karangan penulis, tidak berhubungan dengan kejadian manapun. banyak Halunya jadi mohon di maklumin. Area Dewasa 🔞 (18+)- (21+) Bijak Dalam Membaca