PROMISE UNKEPT
  • Reads 83,495
  • Votes 6,647
  • Parts 56
  • Reads 83,495
  • Votes 6,647
  • Parts 56
Complete, First published Dec 05, 2024
Mature
2 new parts
"Menikahlah denganku, dan aku akan memberikan seluruh kebahagiaan dunia untukmu." 

Erena Blaire Genevieve, seorang dokter ternama di Kanada, tak pernah membayangkan bahwa janji manis itu akan menjadi awal dari mimpi buruknya. Mengorbankan karier cemerlangnya demi cinta, Erena menikah dengan Ralph Edsel Harrison, pria tampan dengan pesona memikat yang membuatnya yakin kebahagiaan sejati ada dalam genggamannya. 

Namun, kenyataan tak seindah janji. Erena menemukan rahasia kelam yang tersembunyi di balik senyuman Ralph, pria itu menikahinya hanya karena ia mengingatkannya pada seseorang dari masa lalunya, seseorang yang tak pernah bisa Ralph lupakan. 

Hancur dan terluka, Erena dihadapkan pada pilihan sulit: bangkit dan kembali pada dunia yang telah ia tinggalkan, membangun kembali karier gemilangnya dari nol, atau tetap tinggal, menunggu dengan harapan bahwa cinta Ralph untuk bayangan masa lalu akan berubah menjadi cinta sejati untuk dirinya. 

Dalam perjalanan ini, Erena harus menemukan kembali jati dirinya, menghadapi dilema antara cinta dan harga diri, serta memilih apa yang benar-benar membuatnya bahagia. Akankah ia tetap bertahan demi cinta yang rapuh, atau memilih untuk mencintai dirinya sendiri terlebih dahulu?

Start : 8 Desember 2024
End : 9 Februari 2025
All Rights Reserved
Table of contents
Sign up to add PROMISE UNKEPT to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Fault in Love cover
latibule cover
Berselimut Bara cover
Unwritten Laws cover
FORBIDDEN DESIRE (21+) cover
Heaven and Hell :on Earth cover
Something Unfinished cover
I Don't See This Love Ever Ending ~2 cover
Unpredictable Love cover
Mission Impossible ;The Badass series 2 [Finished] cover

Fault in Love

32 parts Complete Mature

[Completed] Ketika Leila mencintai Arsenio Oswald sepenuh hati, cintanya malah ditanggapi setengah hati oleh sang lelaki. Lantas, mundur adalah jalan terbaik. Sayangnya, hal tak terduga terjadi. Sementara Arsen yang mulai menyadari pudarnya cinta Leila, menjadi terobsesi untuk mengurung perempuan itu dalam kungkungan cintanya.