The Correct Timing
  • Reads 68
  • Votes 16
  • Parts 5
  • Reads 68
  • Votes 16
  • Parts 5
Ongoing, First published Dec 05, 2024
​Pertemanan. Apakah semua hubungan itu akan berakhir pada jalan yang sama? Semua orang mempunyai ketertarikan tersendiri pada lawan jenisnya dan tidak mudah untuk menghindari perasaan yang timbul itu. 7 tahun bukanlah hal yang mudah untuk tidak memiliki ketertarikan dan perasaan yang lebih. Chaterine dan Archie memendam rasa yang sama namun lidah mereka rasanya kelu untuk mengutarakan isi hatinya kepada satu sama lain. Gengsi? Mungkin itulah kata yang tepat untuk menggambarkan keadaan keduanya. Mereka terlihat biasa saja saat beraktivitas berdua. Namun tidak ada yang menyadari bahwa keduanya sama-sama berusaha keras untuk tidak memperlihatkan ketertarikan antara satu sama lainnya, bahkan masing-masing dari mereka tidak menyadari hal tersebut.
Ada banyak hal yang mereka lalui selama beberapa tahun bersama. Namun apakah setelah semuanya itu, apakah mereka akan menyadari perasaan perasaan satu sama lainnya atau malahan asing dan saling memberi jarak?

"Kesempatan akan datang dua kali. Namun apakah takdir mendapatkan kesempatan kedua?"
All Rights Reserved
Sign up to add The Correct Timing to your library and receive updates
or
#66bluesy
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Istri kecil Tuan muda Adtmajaya  cover
Forbidden Love: KAISER cover
My Uncle 18+  cover
GAVIN 21+ cover
Dark Love cover
Hello, KKN! cover
I Am The Smart And Flirty Antagonist (END) cover
Transmigrasi Seksi Bumil  cover
Obsession cover
FORBIDDEN DESIRE (21+) cover

Istri kecil Tuan muda Adtmajaya

47 parts Ongoing

"Hanya denganmu, saya tidak berminat dengan yang lainnya." Adinata Galih Adtmajaya. ------- 20 tahun menjomblo, kini gadis cantik dengan body aduhai itu sekalinya tuhan datangkan pria. Dapatnya seperti tuan muda dari keluarga Adtmajaya. "The real ceblok ketiban duren, pak." Cahaya Ayunda. -☞❥' (21+) WARNING!! !!!DILARANG PLAGIAT!!! CERITA INI MURNI PEMIKIRAN SAYA SENDIRI, JIKA ADA KESAMAAN ALUR ATAU NAMA TOKOH ITU KETIDAKSENGAJAAN. Sekian🫦 (*1)-Cuddle {18-01-25} (*1)-Sayang {25-01-25} (*1)-Adinata {01-02-25} (*1)-Jawa. {09-02-25} (*1)-nenen. {18-02-25}