[18+] Aku Mendirikan Kerajaan Baru Di Dunia Lain
  • Reads 87
  • Votes 3
  • Parts 14
  • Reads 87
  • Votes 3
  • Parts 14
Ongoing, First published Dec 08, 2024
Genre: Fantasy, Isekai, Magic, Adventure, War

Sinopsis:

Ryuma Ichiro, saat tertidur di depan layar komputernya yang masih menyala tahu-tahu sudah berpindah dimensi ke dalam dunia lain. Karena Ia adalah pro player dalam bermain game, Ia sudah tahu bahwa dirinya telah terlempar ke dunia game yang dikenalinya.

Saat berada di sana, ia telah menggantikan seorang pemuda yang tengah tergeletak di tengah jalan. Rupanya, pemuda itu tidak sendirian, Ia juga terkejut saat tiba-tiba muncul sinar ajaib dari langit yang mengirim 5 orang yang tidak asing menurutnya. Ternyata orang-orang tersebut adalah pengikut setia dari karakternya yang bernama "Ryuma Essen", karakter genius yang merupakan anak haram dari Budak kelas tinggi dan Raja Grose Ke-VII, seorang Raja dari Kerajaan Grosnia.

Namun, yang lebih membuatnya terkejut adalah kelima pengikut setianya tiba-tiba mengatakan kepada Tuannya untuk mulai mendirikan sebuah Kerajaan Baru, dengan tujuan untuk membuatnya memiliki gelar setara dengan Ayahnya yang tidak bertanggungjawab. Tujuan lainya adalah untuk melakukan balas dendam kepada Keluarga Kerajaan Grosnia yang memilih tidak mengakui keberadaan Ryuma Essen sebagai anak kandung Raja Grosnia.
All Rights Reserved
Sign up to add [18+] Aku Mendirikan Kerajaan Baru Di Dunia Lain to your library and receive updates
or
#125anotherworld
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
[FanMade Tokusatsu 2] Shinken Sentai Ryuukenger cover
ROSALINE - I will be The Real Antagonist cover
DANGER cover
Level 5 Game (toaru series) cover
Cowok Cupu!!! cover
Be Little mom cover
cewek sangbrut cover
kembali kan ingatannya ( Saint Seiya ) cover
The Bride Of Olympus [Akan Diterbitkan] cover
Goodbye cover

[FanMade Tokusatsu 2] Shinken Sentai Ryuukenger

22 parts Complete

1200 tahun berlalu dan segel yang menyegel para Gendashi pun terlepas dan membebaskan mereka. Para samurai muda pun terpilih untuk mengembankan tugas dan dengan menggunakan Ryuu Power dan Shinken Ryuu mereka dapat berubah menjadi samurai legendaris yang di sebut dengan Ryuukenger. Apakah misi mereka akan berhasil? Ikuti kisah mereka. note: Super Sentai Series milik Toei aku hanya seorang Tokufans yang menuangkan imajinasinya melalui tulisan. New Cover by Hikari_Hanagumi_27