The Cursed Masquerade
  • Reads 601
  • Votes 79
  • Parts 3
  • Reads 601
  • Votes 79
  • Parts 3
Ongoing, First published Dec 12, 2024
Mature
Di Kota Lunaris, kaum bangsawan hidup dalam kemewahan, sementara rakyat miskin menderita di bawah bayang-bayang mereka.

Hinata Hyuga adalah seorang bangsawan cerdas dan penuh intrik yang mengendalikan organisasi rahasia di balik perdagangan gelap dan kejahatan yang melanda kota. Namun, kehidupannya mulai terguncang saat seorang pria asing muncul di salah satu pesta topeng mewah yang dia adakan.

Pria itu, Naruto Uzumaki, adalah seorang pemuda yang tumbuh besar di distrik kumuh Lunaris. 

Naruto menyusup ke pesta untuk mengungkap rahasia gelap yang menyebabkan hilangnya beberapa warga dari daerahnya.

Dia curiga, bahwa Hinata memiliki andil atas kejahatan ini, dan bertekad untuk mencari tahu kebenarannya.
All Rights Reserved
Sign up to add The Cursed Masquerade to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
CAMOUFLAGE [Short Story] ✔ cover
Venus Nymph cover
Stars Behind the Darkness 2 cover
Opposites Attract cover
My girl(friend) cover
antagonis wife  [END] cover
Hinata : Camaraderie cover
Wasuremono cover
Growing Wave ✔ cover
The Erised Effect [TERJEMAHAN] || DRAMIONE ✓ cover

CAMOUFLAGE [Short Story] ✔

8 parts Complete Mature

(21+) WARNING! PWP! Sebelum singgah lebih dalam harap membaca CATATAN di dalam cerita. Disebabkan sudah dewasa, Hinata tidak lagi berada di panti asuhan, tempat yang memberikannya napas lega setelah mimpi buruk karena kekerasan semasa kecil yang dilakukan oleh kerabatnya. Meskipun dia sudah terselamatkan, Hinata masih saja tidak memiliki seorang teman atau dapat mencurahkan setiap pemikiran dan perasaannya. Suatu hari setelah keluar dari panti, Hinata mendapatkan pekerjaan di rumah besar yang hanya beberapa kali pelayan boleh datang untuk membersihkan rumah tersebut, sampai akhirnya dia tahu bahwa majikannya adalah pria tidak normal yang perlu dihindari, sehingga tidak ada alasan untuk terlibat lebih jauh. Kemudian Hinata memutuskan untuk keluar dari pekerjaannya.