Strange Feelings
  • Reads 2,673
  • Votes 292
  • Parts 5
  • Reads 2,673
  • Votes 292
  • Parts 5
Ongoing, First published Dec 16, 2024
Mature
5 new parts
Kaivan Nagendra, mahasiswa baru yang menyembunyikan masa lalu kelamnya, hanya ingin hidup tenang. Namun, hidupnya berubah kacau saat ia terpaksa berbagi kamar kos dengan Azizi Asadel, gadis tomboy satu jurusan yang terkenal karena kehebohannya. Berusaha menjaga jarak, Kaivan tak menyangka bahwa di balik sikap keras Azizi, ia justru menjadi pria pertama yang membuat gadis itu merasakan perasaan-perasaan aneh yang tak pernah ia mengerti sebelumnya.
All Rights Reserved
Sign up to add Strange Feelings to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Contract Marriage [Project Santai] cover
Kesayangan Bunda cover
antagonis wife [PO] cover
Dominant cover
Selena (Wanita Panggilan) cover
Kisah Tak Sempurna cover
Motif dan Seni dari Cinta cover
Sepiring Cerita Didalam Batagor cover
Zannen Shoujo cover
He Fell First and She Never Fell? cover

Contract Marriage [Project Santai]

25 parts Ongoing

Seorang pria berusia 26 tahun lulusan Universitas "J" kembali ke kampung halamannya untuk menjual ramen di warung/kedai kecil buatannya sendiri, sebagai rasa/bentuk mewakili generasi muda yang konservatif. Suatu hari, dia pergi ke sebuah bar mencari seorang gadis untuk menghapuskan penatnya dan menemukan seorang wanita cantik yang sedang mabuk. Mereka menghabiskan malam yang liar satu sama lain, dan gadis itu dengan dingin dan diam-diam pergi di pagi hari di depan wajah pria itu, meninggalkan noda merah kecil diatas sprei tempat mereka beradu. Setelah beberapa hari, gadis itu memaksanya untuk menikahinya selama 2 tahun berdasarkan kontrak, dan setelah kontrak berakhir dia bebas melakukan apa yang diinginkannya. Gadis itu kemudian mengungkapkan kepada dirinya bahwa dia adalah CEO dari salah satu perusahaan terbesar di negara ini. Akankah seorang gadis yang terbebani oleh beban tanggung jawab mengelola sebuah perusahaan raksasa dengan luka emosionalnya sendiri dapat menemukan cinta dan berbagi dengan orang yang dicintainya? Akankah seorang pria yang hidup untuk membuang seluruh keinginan dalam hidupnya, dapat mengesampingkan tanggung jawabnya untuk tinggal bersama gadis yang dicintainya atau meningkatkan kemampuannya untuk melindungi semua yang dia sayangi dari ancaman yang tidak terduga?