Story cover for Finding Myself Again by beruangku11
Finding Myself Again
  • WpView
    Reads 43
  • WpVote
    Votes 0
  • WpPart
    Parts 5
  • WpView
    Reads 43
  • WpVote
    Votes 0
  • WpPart
    Parts 5
Ongoing, First published Dec 16, 2024
. 
Hidup dengan dua parasit, yaitu Tumor otak dan epilepsi  di waktu yang berbeda. Berjuang setengah mati mengalahkan keduanya butuh 26 tahun lamanya. 
Ada fase hidupku  berjuang sendirian dalam situasi keluarga yang chaotic, hingga akhirnya aku menemukan diriku sendiri lagi dengan perjalanan panjang. Ngomong--ngomong berjuang, kini aku mengerti mengapa setengah matinya aku harus berjuang, alasan kecilnya adalah namaku. 
Namaku Jaeli, artinya pendaki. Pendaki tidak akan berhenti berjalan hingga dia sampai puncak dakian.
All Rights Reserved
Sign up to add Finding Myself Again to your library and receive updates
or
#952survival
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 8
Get in the Dark  | DROPPED  cover
JIWA cover
Self Injury's(complete)✔ cover
Perfect is illusion  cover
I Wanna Die Soon (Beginning)✔️ cover
Marked [Tamat] cover
The Wounded Soul (ft.ENHYPEN) cover
PENGALAMAN KU, KISAH DIA cover

Get in the Dark | DROPPED

9 parts Ongoing Mature

Kupikir dengan diamku, semuanya 'kan berakhir. Tapi tidak, mereka makin menjadi-jadi memperlakukanku seperti mainan--menindasku. Aku menunggu, menunggu hari kelulusan di mana perpisahan akan membawa kebebasan bagiku, lamun kelamaan luka yang ditorehkan membusuk, rasa benci dalam hatiku mengakar. Aku ingin membalas, tapi takdir tidak berpihak. Kehidupanku malah berakhir, kenapa mereka begitu kejam? Asaku hancur, dan siap dilempar ke Gehenna, tempat bagi jiwa-jiwa tak berharga. Aku menerima kelam ini. Tapi entah mengapa, aku tidak sampai ke sana. Sebab, ketika membuka mata, hal mengejutkan menyambutku. Aku terbangun dalam kisah yang kutulis, bukan sebagai tokoh utama bukan juga penjahat. Aku merasuki raga seorang putri raja yang tak pernah kulahirkan hingga akhir kisah. Kesempatan kedua bagiku? Atau permainan takdir yang lebih kejam? Aku mendamba damai tapi dalam dunia yang terlahir dari air mata, akankah aku meraih damai? *** "Kau berbeda. Kenapa tidak mati saja, Adik?" First Story Editorial Main genre's: Slice of Life ©2025 ©aylnesie_ Start: 22/03/25