Story cover for Dunia Tanpa Aku (On-Going)  by llebenery
Dunia Tanpa Aku (On-Going)
  • WpView
    Reads 15
  • WpVote
    Votes 6
  • WpPart
    Parts 1
  • WpView
    Reads 15
  • WpVote
    Votes 6
  • WpPart
    Parts 1
Ongoing, First published Dec 20, 2024
"Seharusnya mereka senang kala aku menghilang. Seharusnya mereka tertawa saat aku tiada. Lantas- mengapa dunia mengolok ku dengan tangisan mereka?"

Rheanne Arunika. Gadis itu memilih berpaling dari ribuan harapannya pada dunia. Muak. Tenggelam dalam lautan kehampaan yang membuat dadanya terhimpit sesak. Luka layaknya seni yang terlukis di setiap lekuk tubuhnya. Sakit. Setiap tangannya menengadah, ia mengadu sambil tersedu- Tuhan, bawa aku pulang. 

Lantas, mengapa ia harus mengarungi 40 hari menonton jalannya dunia tanpa kehadirannya di saat-saat terakhir hidupnya?

- Meski hanya demi segelas americano yang belum pernah kalian coba, bertahanlah sekali lagi. Percayalah, Tuhan sedang membangun rumah terbaik untukmu di sana. Bersabar sebentar lagi bisa, bukan? -
[ Ry.Llebenery ]
All Rights Reserved
Table of contents
Sign up to add Dunia Tanpa Aku (On-Going) to your library and receive updates
or
#7pensivol16
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 8
Life Without You [TERBIT] cover
Reynal; Dribble of Destiny √ [Terbit] cover
DIARY BUAT MAMA: Mama, ayah baik kok cover
Tepian Semu || Lilynn✅ cover
Lonceng Terakhir Janji yang Pudar [SEGERA TERBIT] cover
LOKUS [On going] cover
Pulang, Bu! (Segera Terbit) cover
The False Reality (TELAH TERBIT) cover

Life Without You [TERBIT]

32 parts Ongoing

"Seharusnya takdir tidak pernah mempertemukan kita, dua insan yang tidak diizinkan untuk bersama, lalu berakhir dengan luka dan trauma." ••••• Malam yang indah kala itu menjadi malam yang sendu bagi dua insan yang ragu akan perasaan mereka masing-masing. Entah apa yang membuat Tirta memberanikan diri untuk melepaskan perempuan yang sangat dia cintai. Begitupun dengan Veline. Perempuan itu hanya bisa diam tatkala sang kekasih menceritakan kisah mereka yang akhir-akhir ini tidak dipenuhi warna. Kisah mereka yang kini jauh akan bahagia, kisah yang telah beda dengan pertama kali mereka memulainya. Namun, melepaskan masing-masing justru semakin membuat mereka terluka. Karena pada dasarnya, cinta telah melekat pada kedua insan tersebut. "Seharusnya kita tidak pernah berjumpa. Seharusnya takdir mengizinkan kita untuk melepaskan semuanya." - L i f e W i t h o u t Y o u