My Annoying CEO [GxG]
  • Reads 4,486
  • Votes 437
  • Parts 10
  • Reads 4,486
  • Votes 437
  • Parts 10
Ongoing, First published Dec 21, 2024
2 new parts
Evellyn Argantara seorang anak yatim piatu yang dibesarkan oleh paman dan bibinya. Ia tumbuh sebagai gadis yang cantik dan pintar. Namun, karena paman dan bibinya sudah tidak sanggup menghidupi Evellyn karena masalah keuangan dan untuk keluarganya sendiri, Evellyn yang tidak enak hati memilih hidup mandiri di luar sana.

Claudia Renanta Purnomo - Anak dari seorang pemilik saham perusahaan marbel terkenal. Karena usia Purnomo yang sudah menginjak umur enam puluh lima, ia mewariskan hartanya pada kedua anak kandungnya itu. Kakak Claudia mengurus perusahaan di luar negeri tepatnya di Singapura, sedangkan Claudia di dalam negeri. 

Status dan kasta keluarga Evellyn dengan Claudia sangat jauh berbeda. 

Claudia yang sedang dalam fase mati rasa melihat gadis yang membuatnya tertarik.

Warning : LGBT+ 
No 21+

Cerita ini tidak akan menampilkan visual aktor yang diperankan. Menurut kepercayaan masing-masing dari para pembaca aja...

Photo by Pinterest. Photo yang saya masukkan ke dalam cerita maupun di sampul tersebut adalah photo dari Pinterest. Saya tidak akan mengklaim photo tersebut.

Jika kalian kaum homophobic jangan membaca cerita ini.
All Rights Reserved
Sign up to add My Annoying CEO [GxG] to your library and receive updates
or
#67konflik
Content Guidelines
You may also like
BEING THE PROTAGONIST'S TWIN  by pena9abut
48 parts Ongoing
Hidup emang penuh cobaan. Tapi tak berlaku bagi seorang gadis. gadis yang biasa hidup dalam kemudahan dan kasih sayang itu. "hidup kalau dikasih cobaan, ya harus dicobain!" seru seorang gadis yang sangat barbar. lalu, bagimana bila gadis itu mengalami Transmigrasi dan masuk ke dalam novel impiannya? Ting.. "selamat datang di dunia novel Nona!" gadis yang mendengar itu langsung membuka matanya. bukan merasa takut,sedih dan lainnya. dia malah merasa sangat bahagia. "aku masuk kenovel apa? dan kamu siapa, kenapa tak berwujud?" tanya gadis itu dengan nada antusias. "saya sistem yang akan menemani anda selama dinovel ini nona"(⁠•⁠‿⁠•⁠) "dan anda memasuki novel berjudul ' I hate you, but i love she' Nona!" mendengar itu, binar indah ikut semakin bertambah. "bismillah, antagonis cowoknya jadi Abang aku!" doanya begitu mendengarkan ucapan sistem jika dia masuk kedalam novel kesukaannya itu. "oiya,aku jadi siapa ngomong ngomong?" heran gadis itu,dan tak lama, sebuah cahaya menariknya memasuki sebuah gerbang. -----------****---------- "Lu bisa ngga, sekali aja jangan ganggu Arum!" ketus seorang pemuda. "bisa,tapi mati!" bukan merasa takut, justru gadis itu malah menjawab dengan bercanda. "lu-" pemuda itu mulai tak bisa berkata kata. "bisa, tapi gue harus mati dulu!" ketus gadis itu karna melihat pemuda itu seolah hendak melahapnya. "lu mati. gue, bakal tetep ketemu lu. bagaimanaoun caranya!" pemuda itu langsung pergi meninggalkan gadis itu dengan aura menggelap. gadis yang ditinggal pergi oleh pemuda gila tersebut,dibuat melongo. Start:Jumat,27 Desember 2024 end:- karya otak gabut aku sendiri. call me Apel (Amatir PEnuLis), si tukang selingkuh judul. gampang gabut. sesuai nama akun
You may also like
Slide 1 of 9
[TAMAT] Catatan Rinea: Nanny atau Istri? cover
BEING THE PROTAGONIST'S TWIN  cover
Pusillanimous [GxG] cover
ISEKAI  cover
Mpreg one shoot/ two shoot cover
*°~%√PETUALANG CINTA}°%~* cover
jeno-yaa cover
Wulan n Luna cover
Hubungan  cover

[TAMAT] Catatan Rinea: Nanny atau Istri?

53 parts Complete

Rinea menyadari bahwa dunia yang ia tinggali selama ini ternyata dunia novel, yang mengisahkan tentang ketua geng motor SMA dan juga gadis baik hati polos pujaan hatinya. Sementara Rinea, hanya pemeran figuran saja, yang akan berakhir bunuh diri karena tidak tahan perlakuan kejam oleh keluarga angkatnya. Bertekad mengubah takdirnya, justru Rinea dipertemukan oleh Exel, antagonis pria dalam novel. Awalnya hanya menjadi nanny di apartemen Exel saja, tapi kenapa tiba tiba sang antagonis melamarnya? ***** Gadis figuran kalem jenius x Pemuda antagonis dingin bucin