Class Of Lies
  • Reads 1,360
  • Votes 632
  • Parts 18
  • Reads 1,360
  • Votes 632
  • Parts 18
Ongoing, First published Jan 01
⚠️FOLLOW DULU SEBELUM MEMBACA⚠️

Reading book 🌷 

Sekelompok siswa di kelas elit sebuah SMA mendapati diri mereka terjebak dalam permainan mematikan ketika salah satu teman mereka ditemukan tewas secara misterius. Di tengah rumor dan tuduhan yang mengalir deras, mereka dipaksa untuk mengungkap siapa pelakunya sebelum waktu habis.

Carel, siswa cerdas yang misterius; Saka, ketua kelas yang penuh ambisi; Bintang, si pendiam yang selalu diawasi; Raka, sang atlet populer; Dirgan, teman semua orang; Nisa, si jenius yang suka menghilang; Arisha, si badut kelas dengan rahasia gelap; Nadara, gadis angkuh dengan rencana tersembunyi; dan Tiara, si manis yang tampak tak bersalah-semuanya memiliki rahasia masing-masing.

Ketika petunjuk mulai muncul, kepercayaan di antara mereka runtuh satu per satu. Siapa teman, siapa musuh? Dan apa mereka hanya korban dari sebuah permainan yang lebih besar? Di kelas ini, setiap kebohongan adalah senjata, dan setiap kebenaran bisa membunuh.


°•°•°•°

Follow and vote tanda menghargai penulis ^_^

Start: 1 Januari 2025
End.  : -

• Written by Blackberryy__
• karya murni pikiran sendiri?! plagiat mati aja sana?!
All Rights Reserved
Sign up to add Class Of Lies to your library and receive updates
or
#49seram
Content Guidelines
You may also like
kata kunci  by zayyyto
35 parts Ongoing
seorang gadis bernama Exa bersekolah di tepat sekolah terkenal di jakarta,sekolah SMA negeri 2 yang terkenal atas prestasi maupun murid muridnya namun sekolah itu tersimpan teka teki,dan tantangan yang susah buat Exa mendapatkan bukti bagaimana kisah Exa memecahkannya? "Aku tetap akan mencari bukti,di balik pembunuhan yang selalu terjadi!"tekadnya Exa Nayesa Di suatu malam di sekolah,Exa menyelinap bersama Glen di perpustakaan "Proyek phionix,mereka menjadikan siswi dan siswa meninggal karena proyek itu!"ucap Exa mengotak Atik komputer Glen mengangguk "Kita harus menemukan terlebih dahulu identitas mereka" ..... Di sisi lain Exa melawan mereka semua,tembakan di bahunya terus mengeluarkan darah"Exa menghindar"teriak ibu ayu namun Exa terkena sayatan di dadanya Exa melihat Mira tersenyum padanya "sakit maaf yah?" Exa melihat di belakang pembuly yang Exa pikir mereka pembunuh ternyata di bunuh,Exa tersenyum manis"umpan balik,"Exa memasukkan sayatan pisau di leher Mira,dan memeluk Mira Exa memeluk Mira erat, pisau masih tertancap di leher Mira. "Kau pikir aku tak bisa melawan?" Exa bisik, napasnya berat. Mira mata terbelalak, darah mengalir deras. "Aku..salah..." Exa tersenyum dingin, "Terlambat untuk penyesalan." Bu Ayu terkejut, "Exa, berhenti! Kau sudah menang!" Tiba-tiba, Glen, Leona, dan Aldi muncul, terkejut melihat kejadian itu. "Exa, apa yang kau lakukan?" Glen bertanya, khawatir. "A-aku memang terlahir lemah,tapi tekad ku tak selemah itu" Penulis 🖊️: "Dari cerita ini, kita belajar orang lemah bukan berarti tak kuat,dari cerita exa kita bisa menyimpulkan bahwa dia adalah seorang wanita yang lemah namun memiliki tekad yang kuat memecahkan teka teki adegan yang terjadi di sekolah nya,saya selaku penulis meminta maaf selebihnya bila ada bialog yang berlebihan,buruk atau berlebihan dan adegan berlebihan maaf,dan makasih sudah membaca cerita saya!,tunggu update selanjutnya jangan lupa follow dan vote notifikasi mu adalah semangat saya makasih"
You may also like
Slide 1 of 10
Tiada Tara (End)  cover
Our Journey Together [END] cover
I'm Alexa cover
[ Collab ] Ramadhan: Di Kost Ganteng [✅] cover
Hypomone {ὑπομονή} || END✓ cover
MATH SCHOOL  cover
TEMPESTA NERA cover
Scholar's Advanced Technological System  cover
kata kunci  cover
screts of mahen (Segera Terbit)  cover

Tiada Tara (End)

58 parts Complete

WARNING⚠️⚠️ CERITA INI MENGANDUNG KEKERASAN DAN PEMBULLYAN Menceritakan seorang gadis yang memiliki kekuatan panggilan yang bertemu seorang cowok dengan sejuta rahasia. Tetapi mereka bersahabat hingga banyak yang mengira mereka berpacaran. Mereka adalah Aletta dan Alvaro