Story cover for Cinta di Ujung Larangan (END)  by Zayafus
Cinta di Ujung Larangan (END)
  • WpView
    Reads 518
  • WpVote
    Votes 329
  • WpPart
    Parts 29
  • WpView
    Reads 518
  • WpVote
    Votes 329
  • WpPart
    Parts 29
Ongoing, First published Jan 03
"Cinta di Ujung Larangan" mengisahkan perjuangan cinta Ziya dan Umar yang terhalang tradisi dan konflik keluarga. Ziya, gadis terpandang, dibatasi syarat keras ibunya untuk menikah, sementara Umar, pemuda tulus dari keluarga bermasalah, tak memenuhi standar itu.

Meski ditentang, keduanya berusaha mempertahankan cinta di tengah ujian restu, perbedaan, dan luka lama. Mampukah cinta sejati mereka mengatasi segalanya? Novel ini menghadirkan cerita penuh haru tentang pengorbanan, tradisi, dan kekuatan cinta.
All Rights Reserved
Sign up to add Cinta di Ujung Larangan (END) to your library and receive updates
or
#18moodcewek
Content Guidelines
You may also like
KALANA by Mamaalva
27 parts Complete
"Dokter anak tapi tak kunjung punya anak, apalagi usia yang sudah menginjak angka tiga puluhan, mungkin takdirmu hanya sebagai penyelamat bukan sebagai seorang yang menimang." "Gelarmu boleh indah di belakang nama, tapi sayang gelar tertinggi sebagai seorang wanita yang di panggil Ibunda tidak bisa kamu rasakan." Kalimat tersebut seringkali di lontarkan untuk Alana Kalingga Dharmawan, seorang Pediatric istri seorang Mayor Kalingga Dharmawan yang hingga sekarang belum di karuniai buah hati, sakit hati? Jangan di tanya, tentu saja menyakitkan mendengar cemoohan orang tentang dia yang tidak sempurna menjadi seorang wanita. Tapi siapa yang meminta duka, Alana pun tidak ingin kehilangan kedua bayinya di dalam kandungan, namun dia bisa apa? Saat takdir sudah menggariskan, tidak peduli siapa dirinya, tidak peduli siapa suaminya, semuanya tidak bisa menolak. Bukan hanya dunia yang menghakimi Alana, Kalingga, seorang yang seharusnya menjadi penopang rapuhnya Aruna pun melakukan hal yang sama, keduanya berduka hingga jarak lebar terbentang dalam pernikahan yang lambat laun terasa hambar dan tidak ada artinya. Pernikahan indah yang di bangun berdasarkan perjodohan dan di perkuat dengan hadirnya buah hati yang membawa cinta kembali redup setelah dua kali Alana keguguran. Semuanya semakin menjadi, jarak dan batas yang semakin tercipta saat hadirnya cinta masalalu yang membawa bayang kesempurnaan di hidup Kalingga. KALANA, kisah Kalingga dan Alana yang harus berakhir atau memulai semuanya dari awal kembali?
My Ustadz My Crush [SELESAI] by AbiyaFatma14
32 parts Complete
Sebuah kisah yang bercerita tentang seorang laki laki yang terlalu larut dalam duka atas kepergian calon istrinya satu hari sebelum hari pernikahannya. Hal itu membuat kepribadiannya berubah seketika, dia menjadi pribadi yang sangat dingin. Hari demi hari berlalu, bulan demi bulan pun berlalu hingga tahun juga ikut berganti. Namun hatinya masih tak kunjung bisa membaik ataupun sembuh. Hingga pada suatu saat dirinya dipertemukan dengan seorang gadis kecil yang pemberani, walau sosok Hamzah sudah terkenal sangat keras, galak, dan sangat disiplin namun gadis itu sama sekali tidak takut pada Hamzah. Seorang gadis yang tak pernah bisa dia bayangkan akan masuk kedalam hidupnya. Seorang gadis yang akhirnya bisa mengembalikan warna pada hidup seorang Hamzah Haizh Dzakaria. 🌻 Zahrabil Hunna Tustamma : Cinta itu kita yang tentukan pada siapa jatuhnya, tapi jodoh itu hanya Allah yang tentukan. Allah akan memberikan jodoh yang kita butuhkan bukan yang kita inginkan. 🌵 Hamzah Haizh Dzakaria : Allah itu sudah tentukan jodoh kita bahkan 500 tahun sebelum kita dilahirkan. Jadi jangan khawatir, kalo emang jodoh, sesulit apapun itu, sejauh apapun, Allah akan tetap menyatukan kita di waktu yang telah ditentukan. "Hamzah tau Zahra tapi Hamzah nggak kenal Zahra. Hamzah tau banyak hal tentang Zahra tapi Hamzah masih aja nggak bisa kenalin Zahra. Dari Zulfa Hamzah percaya satu hal, ternyata bener kata dia. Zahra, nggak ada yang bisa bener bener tau tentang Zahra"
Izinkan sekali saja by twoNn22
20 parts Complete
Bagi Laisha, setiap waktu yang dilaluinya adalah berharga. Begitupula 8 tahun yang sudah dia habiskan untuk menjalin hubungan bersama Tian-kekasihnya. Saat segala mimpi dan harapan-harapan telah terajut begitu manis dan indahnya, kenyataannya segalanya hanya berakhir menjadi kenangan. Meski sakit, Laisha berusaha ikhlas. Bagaimanapun perpisahan memang satu-satunya jalan yang harus dia pilih di antara perbedaan dirinya dan Tian. Sekalipun rasa cinta di antara keduanya masih sama besar kapasitasnya. Seakan tidak cukup hatinya dihancurkan akan kenyataan tentang jeda di antara dirinya dan Tian. Pun semua karena ia ingin menjalankan permintaan terakhir kakaknya. Yakni menjadi ibu dari keponakannya yang baru lahir dan juga istri sambung dari kakak iparnya. Laisha seharusnya menolak itu, namun saat melihat wajah penuh harap kakaknya dalam keadaan sekarat, ia hanya mampu mengiyakannya. Laisha sudah mengorbankan cintanya dengan merelakan Tian. Namun, apakah melakukan pernikahan paksa dengan Arkan adalah keputusan benar? Karena sampai kapapun, dia tidak akan pernah bisa menggantikan sosok Liana-Kakaknya. Mau tidak mau, Laisha harus menanggung segala konsekuensi dari keputusannya sendiri.Termasuk bagaimana cara Arkan memperlakukannya. Pria itu seakan tidak pernah menganggapnya ada. Mungkinkah Laisha bisa bertahan? Atau justru dia memilih menyerah dan berakhir dengan Bian yang mencintainya setelah Tian? "Kutahu, garis takdirku telah engkau putuskan, wahai semesta. Namun izinkanlah sekali saja kau berikan akhir bahagia untukku. Hidup dengan seseorang yang akan menjadi pendampingku selamanya." _Laisha_
You may also like
Slide 1 of 10
Luka dan Obatnya cover
Fana (TAMAT) cover
Arkansa  cover
Perjalanan Kisah Cinta Afia cover
KALANA cover
My Ustadz My Crush [SELESAI] cover
Bukan Salah Cupid Dewa Cinta cover
Love of eternity cover
Izinkan sekali saja cover
My Half Deen cover

Luka dan Obatnya

29 parts Complete

Arnata Dewani, istri dari seorang Barra Prawiranegara, sang Jaksa Penuntut Umum yang terkenal merasa jika hidupnya sebagai seorang wanita begitu sempurna. Hidup menjadi seorang Nyonya yang segala fasilitasnya terpenuhi, lengkap dengan suami yang sangat mencintainya hingga membuat Nata memilih melepas mimpinya menjadi seorang Guru, namun sayang, segala sempurna itu lenyap dalam sekejap saat Rembulan, seorang yang di anggap Nata sebagai sahabatnya datang tiba-tiba ke rumah usai bertahun-tahun tidak bersua membawa seorang balita cantik berusia 4 tahun. "Nata, terserah kamu mau menyebutku apa, tapi di sini aku datang ingin meminta keluasan hatimu untuk menyerahkan Barra untukku. Suamimu, dia tidak mencintaimu, yang di cintai adalah aku, dan putriku adalah bukti cinta kami." Hancur, jangan di tanya lagi. Dunia Nata serasa runtuh dalam sekejap. entah bagaimana akhir kisah Nata dan segala luka atas pengkhianatan yang dia alami? Mampukah Nata bangkit dari lukanya saat Obat untuk menyembuhkan datang menghampirinya?