The Silent Tune of The Heart
  • Reads 1,722
  • Votes 99
  • Parts 12
  • Reads 1,722
  • Votes 99
  • Parts 12
Ongoing, First published Jan 03
2 new parts
Rina Zhafira sudah tiga tahun putus kuliah setelah ayahnya menderita stroke dan terjerat hutang yang besar. Suatu malam, di sebuah bar, ia diselamatkan oleh teman SMA-nya, Raditya Damar Aditama, ketika seorang pria mencoba melecehkannya. Damar kemudian menawarkan Rina untuk bekerja sebagai asisten pribadi, agar ia bisa mendapatkan uang untuk melanjutkan kuliah hingga wisuda.

Kebaikan hati Damar menumbuhkan perasaan cinta di hati Rina, meski ia tahu Damar sudah memiliki seseorang di hatinya. Rina berjanji tidak akan mengungkapkan perasaannya dan akan tetap profesional dalam menjalankan tugasnya sebagai asisten pribadi. Bahkan ketika Damar memintanya untuk menjadi sekretarisnya setelah lulus kuliah, Rina tetap berkomitmen untuk fokus pada pekerjaannya, meski hatinya tak bisa mengelak dari perasaan yang tumbuh.
All Rights Reserved
Sign up to add The Silent Tune of The Heart to your library and receive updates
or
#17diam
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Merengkuh Peluh  cover
Langkah Dalam Kebetulan cover
Swadarma Rehana cover
Tanda Seru cover
[END] Resep Rahasia Dapur Cinta cover
Love For Rent (Antagonist Love Story) cover
YANG SUDAH PERGI cover
RINDU JALAN PULANG (DINOVELKAN 0895355156677) cover
Cowok Gue Tukang Ikan  cover
TANYA GENGSI cover

Merengkuh Peluh

18 parts Ongoing

Setelah lima tahun, suaminya mengatakan tak lagi mencintainya, bosan hidup dengannya dan tak ingin lagi melanjutkan pernikahan mereka. Dayu mengajukan syarat, berikan dia waktu selama dua bulan, setelah itu mereka bercerai. Apakah dua bulan bisa merubah keputusan suaminya?