Adelyn Pradipta
  • Reads 26
  • Votes 6
  • Parts 2
  • Reads 26
  • Votes 6
  • Parts 2
Ongoing, First published Jan 05
Setelah meninggal akibat pengkhianatan yang mengerikan, Nadine Nabila Putri yang biasa dipanggil Nadin terbangun dalam tubuh wanita lain yang asing baginya. Kini, dia menjadi seorang perempuan berusia 22 tahun yang kaya raya, namun kehidupannya hampa, monoton dan tak terurus. Tubuh baru ini milik Adelyn Putri Pradipta, dia terjebak dalam ikatan pernikahan atas perjodohan yang dilakukan orang tuanya untuk keuntungan bisnis, suami yang memiliki sifat dingin, cuek dan tidak pernah menganggap dirinya ada, dia Sean Alvaro Pratama.  

Namun, kehidupan baru ini membuka peluang baru bagi Nadine untuk memulai kembali. Dengan tekad untuk merawat diri dan menjadi pribadi yang lebih baik, Nadine berusaha menghadapi kenyataan hidup yang penuh tantangan. Akankah dia menemukan kebahagiaan sejati? Bisakah dia mengubah hidupnya dan memulai perjalanan baru yang penuh warna?
All Rights Reserved
Sign up to add Adelyn Pradipta to your library and receive updates
or
#169merried
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Ken & Key 2 cover
JOANA, SHE IS AN EXTRAS  cover
Honey in His Venom (On Going) cover
I'm Not A Villainess (End) cover
Surrogate Wife  cover
Rebirth Woman Fat with Man Cold Beloved Empress Sen cover
ROSALINE - I will be The Real Antagonist cover
Lady Amoura cover
PEONY - Antagonist's Sex Slave cover
Become An Antagonist  cover

Ken & Key 2

3 parts Ongoing

Sequel Ken & Key !!!! Kisah perjalanan KENAN NUGROHO DAN KEYSHA AMANDA SMITH setelah SMA dan bagaimana lika liku perjalanan pernikahan mereka selanjutnya. Cover from Pinterest TopRank #1 in Key 18.08.20 #1 in Keysha 07.09.21 #1 in Kenan 01.12.22 #2 in Keysha 19.01.21 #2 in Abg 21.05.22 #5 in Abg 10.02.21 #8 in Key 13.08.20