27 parts Complete MatureGenre :Romansa - Fantasi
Aurora syntra queela,ia adalah seorang gadis cantik yang tinggal bersama bibi nya, setelah kedua orang tuanya meninggal akibat kecelakaan.
Aurora adalah gadis yang mandiri,
Sebelumnya, hidup Aurora berkecukupan dan penuh kasih sayang, tetapi semenjak orang tuanya tiada, ia serba kekurangan,karena hutang yang ditinggalkan orangtuanya cukup banyak mengakibatkan rumah satu-satunya dijual, hingga ia harus bekerja untuk memenuhi kehidupannya.
Namun suatu malam mengubah hidupnya tanpa ia duga, hal yang membuat dirinya harus meninggalkan kehidupanya yang sekarang.
*Cerita ini hasil ide ku sendiri, apabila ada salah kata tolong dikoreksi*
Plagiat dilarang keras!!!
#karyapertama
#fiksi
#duadunia