ISTRI UNTUK SUAMIKU
  • Reads 39
  • Votes 7
  • Parts 7
  • Reads 39
  • Votes 7
  • Parts 7
Ongoing, First published Jan 10
Mature
1 new part
Ashita Nadhira dan suaminya, Harlan Faiq Fahraza, sudah enam tahun menikah, tapi belum memiliki keturunan. Syarifa Haya, ibu mertua Ashita ingin Harlan menikah lagi demi mendapatkan keturunan. Pilihannya jatuh pada Ratu Samita Dewi, mantan kekasih Harlan saat masih di bangku kuliah. Ashita tak bisa berbuat apa-apa untuk mempertahankan suaminya lebih lama karena dokter sudah memvonis dirinya sulit memiliki anak karena ada penyumbatan di tuba falopi Ashita. Syarifa hanya memberi waktu Harlan dan Ashita selama enam bulan, setelah itu, jika tak ada tanda-tanda hamil, maka Harlan harus mau menikah dengan Ratu. Ratu melakukan segala cara untuk dapat menjadi istri Harlan. Dengan bantuan ibu Harlan ia mulai menjalankan berbagai rencana liciknya supaya selalu dekat dengan Harlan. Ashita semakin terpojok. Oleh karena itu, ia juga meminta syarat kepada Harlan supaya ia juga diizinkan mencarikan istri yang tepat untuk Harlan. Pilihan Ashita jatuh pada Katya Giannara Hasini. Pemilik Emerald Florist yang selama ini menjadi langganan Harlan. Ashita berusaha mendekatkan Harlan dengan Katya. Lalu bagaimanakah dengan Harlan, apakah ia akan menerima calon pilihan ibunya ataukah akan menuruti permintaan istrinya?
All Rights Reserved
Sign up to add ISTRI UNTUK SUAMIKU to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Bridesmaid Unforgetable cover
Hello, KKN! cover
Selingkuh ( Setia Dibalas Dusta ) cover
Taste Me, Sir! cover
Because...I Love You ( Completed ) cover
PENAWAR LUKA YANG MENGGODA (IAM SERIES) cover
GODAAN NAFSU SANG IPAR cover
My Driver [Complete ☑] cover
Foolish Couple (END) cover
BACK TO YOU cover

Bridesmaid Unforgetable

7 parts Ongoing Mature

(SUDAH END) Sebagian di hapus demi keperluan PENERBITAN. Ebook tersedia di google Playbook ya.....💃💃💃 NOVEL KHUSUS DEWASA Kakak sepupuku akan menikah dan aku akan jadi bridesmaidnya. Aku memiliki 4 sepupu perempuan yang lebih tua dariku dan 2 sepupu lelaki. Namun siapa sangka kalau ternyata hal itu membawaku pada hal yang tidak menguntungkan tetapi ternyata menyenangkan. (Glenny Anastasya, 20 tahun). Menikah dengan wanita yang dijodohkan tentu sangat tidak menyenangkan, tetapi demi keinginan orangtua yang bertujuan memperluas sayap bisniss, AKU HARUS. Tapi siapa sangka, kalau aku bukan menikahi pengantinku, melainkan Bridesmaidnya yang sangat menyebalkan namun selalu membuatku bahagia. (Mahessa Widrupura, 27 tahun). Pernikahan sepasang insan yang 'terjebak' situasi dan kondisi... Glen harus menikah dan mengaku sebagai kakak sepupunya dihadapan banyak orang...