BENEATH THE SWORD
  • Reads 430
  • Votes 85
  • Parts 4
  • Reads 430
  • Votes 85
  • Parts 4
Ongoing, First published Jan 17
Lilun dan Zhuyan adalah sahabat sekaligus siluman besar dari Danghuang. Saat turun ke dunia manusia, mereka bertemu dengan Zhuo Yichen, sosok manusia yang sangat indah, dan Lilun merasa tertarik padanya. Zhuyan, yang menyadari hal itu, mendukung Lilun untuk mendekati Zhuo Yichen. Namun, saat bulan darah tiba dan kekuatan gelap berkumpul pada Zhuyan, tanpa sengaja dia membunuh Zhuo Tianyu, ayah dari Zhuo Yichen, dan Zhuo Jianliang sebagai kakaknya. Zhuo Yichen, yang kehilangan ayah dan kakaknya, berubah menjadi dingin dan kehilangan senyumnya. Lilun yang mengetahui hal itu tidak terima dan menyerang Zhuyan, membuat mereka berdua menjadi musuh.
All Rights Reserved
Sign up to add BENEATH THE SWORD to your library and receive updates
or
#83zhuyan
Content Guidelines
You may also like
Ribuan Tahun Dalam Sunyi  (LiZhu) by wdmsrngl
7 parts Ongoing
LiZhu Fanfic, semua karakter milik Guo Jing Ming --- Di Dahuang, semua siluman mengenal kisah siluman pohon pagoda dan siluman kera putih. Bersama selama ribuan tahun, mereka adalah dua sosok yang ditakuti dan disegani, satu jenis namun berbeda. Layaknya yin dan yang, mereka saling melengkapi satu sama lain. Namun, bahkan setelah ribuan tahun bersama, keheningan kini menyelimuti hati siluman pohon pagoda, menggantikan kebersamaan yang pernah ada. Segalanya berubah ketika kera putih memilih jalan lain-meninggalkan persahabatan yang telah mengikat mereka demi seseorang yang baru. Kini, ribuan tahun itu terasa kosong, sunyi, seakan menjadi bayang kesia-siaan yang menyakitkan. Bagaikan daun yang gugur perlahan, hubungan mereka pun memudar, meninggalkan pertanyaan yang tak terjawab. Apakah ikatan yang telah terbina begitu lama akan berakhir seperti ini? Ataukah, ada jalan yang berbeda bagi mereka, akhir yang mungkin tak terduga? Di bawah langit malam yang muram dan angin yang dingin, perasaan kehilangan itu berbisik, memberi tahu bahwa bahkan kebersamaan ribuan tahun pun bisa ditelan oleh sunyi dan hilang dalam kesia-siaan. Namun, bagaimana jika salah satu dari mereka telah mengetahui akhirnya? Bagaimana jika di balik keharmonisan ribuan tahun itu, ada sesuatu yang tak terucap? Sebuah kesadaran yang sunyi, tak terucap, namun penuh makna. Mungkinkah mereka tetap berjalan bersama menuju akhir yang sama, atau takdir telah merajut akhir yang berbeda? Di bawah bayangan pohon kuno dan cahaya bulan yang temaram, pertanyaan itu menggantung, membisikkan misteri abadi yang hanya waktu berani menjawabnya.
You may also like
Slide 1 of 10
Our Beloved Maid cover
Ribuan Tahun Dalam Sunyi  (LiZhu) cover
Honey in His Venom (On Going) cover
JOANA, SHE IS AN EXTRAS  cover
TWISTED DESIRE  cover
The Truth Behind the Secret cover
Happy Ending with Me cover
Second Chance cover
The Screet Life [Terbit-OPEN PO NOW✔️] cover
in this universe will you understand? cover

Our Beloved Maid

32 parts Complete

Hidup jauh dari ortu dan udah kuliahan tapi pengangguran..???? Itu adalah masalah yang selalu dipikirkan oleh KAGAMI TAIGA. Sejak masuk SMA dia udah gak lagi tinggal bersama ortunya alias mandiri. Dan dengan keadaan seperti itu harusnya dia punya pekerjaan Entah tetap atau part time. Harapannya sih tetap agar gajinya lumayan. Tapi di negara tempatnya tinggal sekarang dia kesulitan mencari pekerjaan agar hidupnya mudah bahkan dia kehilangan kesempatan pertamanya. Apa yang akan dia lakukan ??? Entahlah kalian bisa baca kalau mau :D Jan lupa vote ya dan koment juga. Kasih kritikan+sarannya juga lho... jan cuma bisa ngritik doang trus gak mao kasih saran. /Rate T/ /humor/ /romance/ /family/ /friendship/ /Uwuuuuuu/