Erine Naresya Athena merasa hidupnya mulai berantakan sejak mamanya, Indah, memutuskan untuk menikah lagi dengan seorang pria yang belum pernah ia temui, Xaviero Bima Cornel. Tidak hanya itu, Erine juga harus menerima kenyataan bahwa ia kini memiliki saudara tiri bernama Oline Viero Manuel Chay.
Erine yang ceria dan bawel sangat bertolak belakang dengan Oline yang dingin, pendiam, dan penuh rahasia. Awalnya, Erine berusaha menjaga jarak, merasa tidak siap menerima keluarga baru. Namun, kedekatan perlahan terbentuk saat ia menyadari bahwa di balik sikap dingin Oline, ada alasan yang membuatnya seperti itu.
cerita pendek hot,harap bijak dalam membaca.
Semua tokoh dan gambar aku ambil foto di pinterest.
Dan maaf banyak typo dan kata kata yang kurang pas. Ini cerita pertamaku🙏🏻