"35040" [ Amor Aeternus x Vulnera]
  • Reads 4
  • Votes 2
  • Parts 1
  • Reads 4
  • Votes 2
  • Parts 1
Ongoing, First published Jan 21
Nadaswara, atau kerap dipanggil Nada. Seorang remaja yang keluar dari tempat rehabilitasi dan hendak menata ulang kehidupannya di kota baru. Namun ikatan benang merah terus melilitnya ke kejadian empat tahun silam yang coba ia pendam. Hingga sebuah kejadian membangkitkan memorinya yang sempat hilang, hingga akhirnya ia menemukan fakta demi fakta kematian sang pianis sekaligus penyair terkenal empat tahun silam. Akankah Nada berdamai dengan luka lamanya di kota baru?, atau justru luka itu semakin dalam?. 

༺✧༻

potongan:

"Benang merah yang seharusnya tidak putus namun dipaksa putus, pada akhirnya akan tersambung lagi."

"Pada akhirnya aku menemukan perban yang bisa menyembuhkan luka batinku."

"Dibawah naungan hujan selalu terdapat banyak momen, entah itu suka maupun duka."

"Sahabatku satu-satunnya hanya hujan."

"Menagislah di bahuku jika itu membuatmu lebih baik, bahuku selalu tersedia untuk tangisanmu, telingaku akan selalu terbuka untuk cerita ceritamu, dan tanganku akan selalu mengengam tanganmu sampai kapanpun"

"Jika aku rapuh siapa yang akan menarik tangan adik-adikku keluar dari lubang gelap?."

"Bisakah aku protes pada Tuhan karena satu persatu kebahagiannku kembali diambil dengan cepat."



༺✧༻
 Seorang lelaki penuh misteri yang kutemui di sekolah disekolah rupannya masih terhubung dengan benang merah itu, atau ia adalah potongan benang tersebut?. Bisakah aku kembali merajutnya, agar keadilan dan fakta bisa terungkap dengan jelas.

Setelah mengenalnya rupannya pundaknya juga memikul beban berat, atau lebih berat dariku?. Bisakah aku membantunnya?. Atau lebih baik kita sembuh bersama?

༺✧༻
Haiii kembali lagi saya setelah hiatus satu tahun. semoga kalia suka genre ini okee. Jangan lupa vote dan follow.

Wattpad: NikiiCxy
Ig: NikiiCxy
All Rights Reserved
Table of contents
Sign up to add quot;35040quot; [ Amor Aeternus x Vulnera] to your library and receive updates
or
#15ganguanmental
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Pembalasanku (Harem BL) cover
 𝐕𝐄𝐍𝐆𝐄𝐀𝐍𝐂𝐄 cover
The Antagonist ✅ cover
AMONG HIDDEN BEAST cover
TRANSMIGRASI COWOK KALEM cover
SEÑOR V [ON GOING] cover
CEO Versus Dokter (Republish)  cover
Escape Into Danger cover
BUT I'M NOT VERY SMART! || [Rombak Alur] cover
DESTROYED IN DESIRE | 🔞 |DARKROMANCE🖤 cover

Pembalasanku (Harem BL)

45 parts Ongoing

"aku memutuskan pertunangan denganmu" teriak pria berambut pirang yang tak lain adalah pangeran. dan seorang gadis yang menangis di tengah tengah aula yang merupakan seorang Villainess itu. gadis itu di permalukan oleh pangeran dan hanya mampu menangis. prtoganis pria dan wanita akan selalu bahagia dan antagonis akan selalu mendapat penderitaan. tapi bukankah dunia ini terlalu mudah di tebak? bagaimana kalau kita rubah jalan ceritanya?. dimana protagonis pria dan protagonis wanita akan menderita dan antagonis akan bahagia. balas dendam ya mari kita mulai membalas dendam kita karna di permalukan seperti ini