Story cover for DIALOG by mellochesse_
DIALOG
  • WpView
    Reads 38
  • WpVote
    Votes 3
  • WpPart
    Parts 3
  • WpView
    Reads 38
  • WpVote
    Votes 3
  • WpPart
    Parts 3
Ongoing, First published Jan 26, 2025
Cover template by Canva
________
DIALOG : Bukan Sekedar Kata

Untuk pertama kalinya, Adara merasa menjadi orang terbodoh setelah memasuki Society Academy School. Si peringkat satu kini turun drastis menjadi yang terakhir dalam peringkat penerimaan murid baru. Terlepas dari fakta itu,  Adara tetap mendapatkan beasiswa sebagai bentuk belas kasih dari murid peringkat atas yang menyamarkan jati dirinya.
	Sayangnya, seolah menjadi ogak-ogak yang menyajikan jenaka bagi para murid di Society Academy School, berkali-kali nama Adara tergeser dari penerima beasiswa akibat kepintaran para atlet dan murid olimpiade yang ia remehkan.
	Di sudut pikiran terkecilnya, Adara berjuang mati-matian, dapatkah ia mempertahankan beasiswanya dan kembali menjadi si peringkat satu seperti tahun-tahun sebelumnya?
...
Ogak-ogak = pelawak, badut
_____

DIALOG : Bukan Sekedar Kata
Author : Mellochesse

DILARANG PLAGIASII !!!!!!!!!
All Rights Reserved
Sign up to add DIALOG to your library and receive updates
or
#29logika
Content Guidelines
You may also like
RESURGERE: The Andalas Of Nusan [CH] by Appenelon-desu
66 parts Ongoing
𝘽𝙖𝙘𝙖 𝙩𝙖𝙜𝙖𝙧, 𝙗𝙞𝙖𝙧 𝙜𝙖𝙠 𝙨𝙖𝙡𝙖𝙝 𝙥𝙖𝙝𝙖𝙢 . . . . Dunia ini dulunya hanyalah hamparan biasa, hingga kekuatan magis pertama kali terlahir dari kehendak alam. Namun, sihir yang seharusnya menjadi anugerah justru disalahgunakan. Orang-orang yang tidak bertanggung jawab memperlakukan kekuatan mereka sebagai alat untuk berkuasa, tanpa peduli akan kehancuran yang mereka tinggalkan. Dari keegoisan itu, lahirlah kekacauan, perang, dan penderitaan. Hingga akhirnya, sebuah tekad baru muncul, tekad untuk mengendalikan sihir, bukan dikendalikan olehnya. Para pemimpin membangun tatanan baru, aturan yang mengikat, dan tempat-tempat pembelajaran bagi mereka yang terlahir dengan bakat magis. Namun, sejarah selalu berulang. Di tengah damai yang rapuh, bayang-bayang keserakahan kembali mengintai. Dan kini, seorang pemuda harus menemukan jalannya sendiri di dunia yang gila ini, siap atau tidak, mau atau- "TIDAK MAUUUUU!!!" "Heh! jangan menolak! Kau akan ke Akademi besok! ingat!" "Aku tidak mau~ huaa kehidupan malas ku akan hancur." "Kalau kau menolak, koleksi cacing beracun mu akan ku bakar." ". . ." "Yah merepotkan. Mungkin lebih baik aku tidur, dan pura-pura dunia ini baik-baik saja." -Indonesia . . . ! Di ambil dari kisah fiksi author sendiri, gak ada sangkut pautnya sama dunia nyata, mau itu tatanan masyarakat, jabatan, posisi, hukum dan sebagainya. Author cuma manusia biasa yang pastinya tak lepas dari kekurangan. Inspirasi cerita?... Banyak pokoknya, dan author jadiin satu dalam cerita ini. Sama sekali gak adanya bermaksud menjiplak dan gak terima di jiplak. Author gak akan iklas kalau ada yang tiba-tiba jiplak cerita ini trus di jadiin alasan inspirasi cerita dan dan modifikasi sama sekali, alias plek ketiplek. "Menjiplak bukan karena tidak bisa berkarya, tapi karena terlalu malas untuk mencoba." - Appelmerah, 2025 Segitu dulu, bay~
You may also like
Slide 1 of 10
I'M KEYSYA NOT ANTAGONIST  cover
Ragashka [END] cover
ARGA : THE SAVAGE BOY {END} cover
G E L V A N cover
BEFUDDLES (SELESAI) cover
Garis Luka cover
RESURGERE: The Andalas Of Nusan [CH] cover
LANGIT JINGGA (TAMAT) cover
Possessive Badboy [END] cover
Cahaya [COMPLETED] cover

I'M KEYSYA NOT ANTAGONIST

47 parts Complete

[FOLLOW DULU SEBELUM MEMBACA] [CERITA INI PINDAH KE FIZZO] Di juluki Medusa, dibenci ayah sendiri, ditolak oleh pria yang disukai, tapi manusia sifatnya sering berubah-ubah bukan? Jika dia bisa mengatur takdir, tentu dia akan mengatur hidupnya menjadi lebih mudah. " You're just a man of the past who doesn't value my love". -Keysya Aleenzea *** Mohon maaf jika terdapat banyak kesalahan. ‼️No Plagiat ‼️