"Hubungan kita ini kayak orbit planet, Vee. Kadang kita deket, kadang kita jauh. Tapi aku nggak tahu... kita ini saling mengitari, atau cuma kebetulan lewat doang!?" ~ Deimos Zephyruz "Dei, kalau aku seperti bintang jatuh, kamu bakal ngapain?" "Minta permohonan." "Apa?" "Aku bakal minta supaya kamu nggak pergi dari aku selamanya."All Rights Reserved