She's Mine. (Delshan)
  • Reads 3,766
  • Votes 766
  • Parts 13
  • Reads 3,766
  • Votes 766
  • Parts 13
Ongoing, First published Jan 30
2 new parts
Delshan (Shani Dom)
Hutang itu seperti bayangan yang selalu mengikuti, tak peduli seberapa cepat seseorang berlari. Ashel tahu ini lebih dari siapa pun. Bertahun-tahun lalu, demi menyelamatkan ibunya, ia meminjam miliaran rupiah dari seseorang yang bahkan wajahnya pun tak pernah ia lihat. 

Saat tagihan untuk membayar hutang itu datang, Ashel tahu tak ada lagi tempat untuk lari. Tapi, dia bukan seseorang yang akan menyerahkan diri begitu saja. Jika ada satu jalan keluar, maka dia akan mengambilnya, meskipun itu berarti mengorbankan satu-satunya orang yang masih percaya padanya, Adel.

Dan di sinilah dia, dalam sebuah villa megah, menatap sahabatnya yang tertidur pulas setelah meminum air yang sudah ia campur dengan obat tidur. Dengan napas bergetar, Ashel melangkah mundur.

"Maaf, Adel" bisiknya sebelum berbalik pergi.

Cuma cerita selingan...
All Rights Reserved
Sign up to add She's Mine. (Delshan) to your library and receive updates
or
#91shanijkt48
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 9
Five Posesif Sister  cover
è amore.?  cover
OBSESSION EX (Gitshan) cover
preman pasar  cover
sugar mommy? [NIELINE] cover
FORBIDDEN BONDS cover
OS Gita  (TAMATT)  cover
Hug Me cover
The Billionaire's Obsession cover

Five Posesif Sister

14 parts Ongoing

menceritakan kehidupan dedel dan ke lima kakaknya yang sangat sayang dan posesif terhadapnya. Langsung baca aja ya cerita pertama aku😁. 100%fiksi