Abandoned Devil
  • Reads 2
  • Votes 0
  • Parts 2
  • Reads 2
  • Votes 0
  • Parts 2
Ongoing, First published Jan 31
mata sayu lelaki yg tampak menahan perih di sekujur tubuh nya.nafas nya terengah-engah, menatap lemah gadis yg bagi nya begitu indah berada tak jauh di depan nya.

"pergilah Amora" suara lirih itu terdengar sangat pilu bagi siapa pun yg mendengar nya.
gadis bernama Amora itu pun menggeleng lemah,mata hazel indah nya menatap sendu lelaki bersayap hitam legam yg tengah terbaring di tengah rerumputan yg gersang.

"Tidak akan, Sean ku mohon.." dengan lemah tubuh gadis itu meluruh terduduk tak jauh dari lelaki yg ia cintai itu.

"aku tak ingin kau menjadi sasaran mereka setelah aku terbunuh Amora, kumohon dengar kan aku kali ini, anggap semua ini tak pernah terjadi...anggap aku hanya mimpi buruk yg selalu menghantui mu Amora..." denyut nadi lelaki itu melemah.tetapi mata indah  enggan menutup sebelum gadis yg ia cintai itu pergi dari hadapannya.

"s-sean...jangan mengatakan hal buruk seperti itu...".mata nya memanas.tak kuasa menahan air matanya yg sejak tadi ia tahan.

"PERGI AMORA!! SEKARANG!!". bentak lelaki itu tampak hampir putus asa, tubuh nya sudah tak dapat menahan rasa sakit hebat ini.ia tak ingin gadis yg ia cintai itu terluka .

air mata gadis itu semakin meluncur deras dari mata hazel indah nya. dengan berat hati ia mencoba menegakkan tubuh nya kembali.

"aku mencintaimu Sean , selalu...".lirih gadis itu yg pastinya terdengar sayup oleh lelaki di depan nya.gadis itu mengambil langkah mudur perlahan.menatap penuh harap agar lelaki itu menarik kembali ucapan nya yg menyuruh gadis itu pergi.

"aku juga mencintaimu Amora...lebih dari yang kau tau".lirih lelaki itu setelah melihat gadis bermata indah itu mengambil langkah cepat untuk menjauhi nya. senyum getir terukir di bibir indah lelaki itu.

"maaf kan aku Amora...maaf kan aku ". ucap lelaki itu lemah seraya mata yg indah itu menutup untuk selamanya.
All Rights Reserved
Sign up to add Abandoned Devil to your library and receive updates
or
#529death
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 9
Become An Antagonist  cover
ayahkuu 💦 cover
DANGER cover
ROSALINE - I will be The Real Antagonist cover
JOANA, SHE IS AN EXTRAS  cover
The Screet Life [Segera Terbit] cover
I'm Not A Villainess (End) cover
Honey in His Venom (On Goin) cover
10 Years Waiting [ REVISI ] cover

Become An Antagonist

27 parts Ongoing

Akasia Fumiko, Aktris yang membintangi Film The Miracle Of A Saintess sebagai Karakter Antagonis, Akasia Rosalie Amber. Putri Raja yang tidak diinginkan Rakyatnya dan bahkan Ayahnya sendiri. Kesialan menimpanya ketika tahu Ia tidak hanya sekedar memerankannya saja, tapi Akasia benar-benar terjebak di tubuh sang Antagonis yang saat ini masih berusia 4 Tahun. Menunggu ajal yang menjemput, karakter Antagonis akan mati di usianya yang ke 16 Tahun oleh Ayahnya sendiri. Tidak ingin bernasib sama, Akasia mencari berbagai cara untuk menjadi kuat dan menghentikan takdir buruk dari Akasia Rosalie Amber. [Sekuel A Villain's Secret, bisa di baca terpisah] ⚠️Bukan novel terjemahan, ini karya murni dari penulis ⚠️Yang mau nyinyir, menjiplak, bukan di sini tempatnya! ⚠️ Cover random from Pinterest