Story cover for Scribbling Fate Mother of Second Lead by nutellacreamy
Scribbling Fate Mother of Second Lead
  • WpView
    Reads 159,729
  • WpVote
    Votes 9,966
  • WpPart
    Parts 25
  • WpView
    Reads 159,729
  • WpVote
    Votes 9,966
  • WpPart
    Parts 25
Ongoing, First published Feb 02
Apa yang akan kalian lakukan jika masuk ke dalam novel di saat cerita novel belum berjalan? Bahkan para tokoh utama dalam novel saya belum lahir? Bingung? Tentu saja bukan?

Renaya yang hanya seorang mahasiswi semester akhir kini berada di tubuh gadis cantik putri satu-satunya keluarga Zhenit, Ibu dari Second Lead dalam Novel 'My Destiny Raya".  

Renaya pun bertekad mengubah  takdirnya agar si Second Lead dalam novel tidak hidup menyedihkan seperti dalam cerita novel itu.


----
Cover by. Pinterest

#2 novel 06/05/2025
#1 novel 07/05/2025
#9 fantasi 09/05/2025
All Rights Reserved
Sign up to add Scribbling Fate Mother of Second Lead to your library and receive updates
or
#157secondlead
Content Guidelines
You may also like
Rescue Favorite Characters [END] by thaliaapenulis
46 parts Complete
Apa yang ada di dalam pikiran mu ketika seseorang mengulang kehidupan 99 kali di dunia asing? Roseanne Ilyana, kerap disapa Rose. Bereinkarnasi ke dalam novel yang sangat ia gemari hingga tak terhitung berapa kali gadis itu baca. Tiba-tiba, secara ajaib Rose terbangun di tubuh orang yang hanya menjadi karakter figuran! "Woahh ini mah sih udah pencemaran fans readers setia! BALIKKIN GUE!!!!!!" Tapi, gadis itu menarik kembali ucapannya. Rose tidak akan, dan tidak akan pernah menyesal! Tentu saja tidak akan menyesal. Setidaknya, ia bisa bertemu langsung dengan tokoh favoritnya, yaitu Second Male Lead yang diasingkan dari kerajaan! Rose menjalani kehidupannya dengan diam dan mengamati bagaimana pria itu menjalankan perannya hingga alur novel itu tamat. Namun, siapa sangka jika ia yang berpikiran akan kembali ke tubuhnya, tapi justru Rose tetap berada di dunia novel dengan alur cerita yang dimulai dari awal! "kenapa? Kenapa aku masih disini?" Tentu dengan tubuh yang sama. Tanpa peran sama sekali. Ada apa ini? Rose tetap menerima dengan pasrah dan menjalaninya seperti yang ia lakukan dulu. Yaitu hanya mengamati dan tidak merusak alur cerita. Terus saja ia lakukan itu berulangkali hingga kehidupannya terulang sebanyak 99 kali di dunia novel. "SIALAN SIAPA YANG MEMBUAT KU SEPERTI INI?!" Benar, Rose Terus bereinkarnasi di dalam novel sebanyak 99 kali. "Di kehidupan yang ke 99 ini, akan aku buat takdir vernon bahagia." Sebenarnya apa yang diinginkan sang pembuat takdir? Apakah ia harus merusak alur cerita terlebih dahulu, seperti novel transmigrasi pada umumnya? Atau menyelamatkan karakter favoritnya supaya tidak mati menderita? Atau hanya menyaksikan kejadian yang terus berulang hingga membuatnya mati kebosanan? "Baiklah, tunggu aku karakter favorit ku!!!! I'M COMING!!!!"
You may also like
Slide 1 of 10
THREEPELS cover
Tokoh Figuran  cover
transmigrasi fazeya (End) cover
Ziana Second Life (END) cover
MENJADI PUTRI MAFIA  cover
I Accidentally Became a National Sister [END] cover
Rere; Transmigrasi yang aneh [END] cover
Rescue Favorite Characters [END] cover
I Just Do Everything I Want cover
Mentari di Balik Hujan cover

THREEPELS

31 parts Ongoing

Tak pernah terpikirkan Reren akan ber transmigrasi seperti novel yang ia baca, terlebih ia bertransmigrasi bukan seorang melainkan bersama kedua temannya! Mereka bertransmigrasi menjadi saudara kembar dan mereka masuk ke dalam novel yang amat di benci oleh ketiganya. Bagaimana perjalanan kisah mereka? Mari kita lanjut dengan membacanya.