Varuna Virya adalah remaja yang menemukan kebebasan dalam melukis. Namun, kakaknya, Leon Artan, selalu melarangnya tanpa alasan yang jelas. Dibayangi rasa penasaran dan kenangan samar tentang ibunya, Virya berusaha mencari jawaban. Saat rahasia keluarga perlahan terungkap, akankah ia tetap terkurung dalam batasan Leon, atau berani melukis takdirnya sendiri?All Rights Reserved