EX IGNIS NATUS
  • Reads 684
  • Votes 396
  • Parts 18
  • Reads 684
  • Votes 396
  • Parts 18
Ongoing, First published Feb 12
Mature
2 new parts
Dear, kalian.
Tak ku sangka, akhirnya aku menuliskan cerita ini. Namun, tunggu dulu... kalian masih ingat aku, kan? Aku, Runa-Shu Ingvardotter, adik perempuan si Arne-Shu yang tengil itu-semoga Tuhan memeluk jiwanya di surga. Aku adalah Letnan dua yang terpilih menjadi Navigator termuda misi perjalanan luar angkasa. 
Dan tentu saja kali ini, aku akan menceritakan apa yang terjadi setelah peristiwa 'Starbound Fire' yang hampir luluh lantak kan bumi kita tercinta ini. Berbagai rasa kehilangan, aku alami. Belum lagi perjuangan ku mendapatkan kembali yang seharusnya menjadi milikku, hampir membuatku menyerah, berkali-kali. Dunia menjadi sedikit kacau karena bencana itu, of course.

Entah, apakah kalian akan percaya dan mengerti dengan semua cerita-cerita ku ini, tapi sebenarnya aku mencoba tidak peduli. Aku menuliskan ini hanya untuk membiarkan diriku melepaskan semua beban yang menumpuk sebelum perjalanan ke Galaksi lain bersama tim Argonaut-X. Tentu saja ya... bercerita untuk membuatku tetap waras.

Best Regrads

Runa-Shu
Navigator terkeren sepanjang sejarah
All Rights Reserved
Sign up to add EX IGNIS NATUS to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
PERTUNJUKAN TERAKHIR by Sipapasiiiii123
16 parts Ongoing
Di sebuah kota kecil yang tenang, sebuah karnaval misterius muncul tiba-tiba di pinggir kota. Mia, seorang remaja penasaran, bersama teman-temannya-Emma, Lucas, dan Jake-memutuskan untuk menjelajahi karnaval yang tidak pernah mereka dengar sebelumnya. Meskipun orang tua mereka memperingatkan bahwa karnaval ini membawa petaka dan sering menghilangkan anak-anak, rasa penasaran mereka mendorong mereka untuk pergi. Setelah memasuki karnaval, mereka segera menyadari bahwa ada yang sangat tidak biasa di tempat itu. Wahana yang rusak tampak bergerak sendiri, dan mereka bertemu dengan seorang anak misterius bernama Oliver yang mengaku sudah terperangkap di sana selama bertahun-tahun. Oliver memberi mereka petunjuk bahwa karnaval ini bukanlah tempat hiburan biasa, melainkan jebakan untuk menangkap jiwa-jiwa yang terperangkap dalam kutukan gelap. Seiring mereka menyelidiki lebih dalam, mereka menemukan sebuah ruangan tersembunyi di bawah karusel yang berisi foto-foto anak-anak yang hilang. Mereka juga bertemu dengan "Tetangga," seorang sosok misterius yang tampaknya mengendalikan karnaval dan memiliki hubungan gelap dengan tempat itu. Ketegangan mulai meningkat ketika mereka dihadapkan pada pilihan sulit: keluar dengan meninggalkan salah satu teman mereka atau terjebak selamanya dalam karnaval ini. "Pertunjukan Terakhir" adalah sebuah cerita thriller yang penuh dengan misteri, ketegangan, dan pengkhianatan. Mia dan teman-temannya harus menghadapi takdir yang mengerikan, mengungkap rahasia gelap di balik karnaval, dan berjuang untuk bertahan hidup dalam dunia yang dipenuhi dengan bahaya dan ketakutan. Namun, ketika mereka berhasil keluar, mereka menyadari bahwa karnaval itu mungkin belum benar-benar berakhir.
You may also like
Slide 1 of 10
Dualitas cover
Truly Games [Terbit] cover
PERTUNJUKAN TERAKHIR cover
AIR: STRIKE! [Ongoing] cover
Menghargai Sebuah Tulisan ✓ cover
Invalible  [TELAH TERBIT DI PENERBIT GUEPEDIA]✅ cover
School for Gifted Children cover
TIPS KEPENULISAN cover
P RACING! cover
FATE [Boel] cover

Dualitas

7 parts Ongoing

Dunia ini telah lama terbelah. Antara terang dan gelap, harapan dan kehancuran. Di satu sisi, dunia manusia terus bergerak tanpa melihat ke belakang. Kota-kota mereka menelan hutan dan sungai, meninggalkan tanah yang retak dan langit yang terbakar. Mereka menyebutnya kemajuan, tetapi tanah itu sendiri berbisik tentang sesuatu yang telah lama mereka lupakan. Di sisi lain, di tempat yang tersembunyi di antara bayangan dan cahaya, dunia lain bernafas dalam kesunyian. Mereka menyebutnya Lumora-dunia yang lahir dari keseimbangan yang rapuh. Di sana, setiap pohon memiliki ingatan, setiap sungai memiliki suara, dan setiap retakan yang terbuka adalah jembatan menuju kebenaran yang terlupakan. Tetapi kini, kedua dunia itu mulai berguncang. Retakan semakin besar. Cahaya dan bayangan tidak lagi berada di tempatnya. Dunia nyata menarik dunia lain ke dalam kehancurannya, dan dunia yang tersembunyi berusaha bertahan dengan sisa-sisa harmoni yang masih ada. Dan di antara dua dunia ini, ada seorang yang tak pernah meminta peran ini. Issi. Ia tidak tahu apakah ia datang untuk menyelamatkan, atau hanya menjadi saksi dari kehancuran yang tak terelakkan.