Dia Tofan ( Love & Killer )
  • Reads 1,326
  • Votes 120
  • Parts 8
  • Reads 1,326
  • Votes 120
  • Parts 8
Ongoing, First published Feb 15
8 new parts
Tofan Adjiewijaya, anak dari pengusaha hebat yaitu Haris Adjiewijaya dan Nuna Cataline Wijaya. Tofan kini sudah memasuki Sekolah Menengah Atas (SMA) di SMA Nangula Jakarta jurusan IPS, masa lalunya sangat kelam dan kejam, Dikenal sebagai pembunuh bayaran dan hobbynya balap liar untuk mendapatkan uang sendiri. Setelah SMA kasusnya tertutup kembali dan tidak ada yang mengetahuinya. Dahulu dia kehilangan kekasihnya Karina  Cinta Halim dan sahabat dekatnya Andra Putra William, Namun, setelah bertemu dengan Salsa anak jurusan IPA di SMA-nya kehidupan Tofan menjadi penuh warna. Salsa benar benar memiliki gaya bicara dan semangat dalam hidupnya seperti kekasih Tofan dahulu. Walaupun tidak semudah itu untuk mendapatkan hati Salsa Eliza Putri cewe pemberani, cerewet dengan kehebohannya dan sampai akhirnya Tofan mendapatkan hati Salsa  sepenuhnya semasa SMA, Setelah lulus SMA Tofan selalu dibayang bayangkan oleh masa lalunya itu.

 lalu bagaimana kisah mereka sebelum berpacaran? bagaimana kisah mereka setelah lulus dari SMA? Dan masalah apa saja yang terjadi setelah mereka bersama dan lulus bersama ? 

Yuk simak ceritanya di "Dia Tofan (love & killer)"
All Rights Reserved
Sign up to add Dia Tofan ( Love & Killer ) to your library and receive updates
or
#4realita
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Trapped With My Brother Friend cover
Hello, KKN! cover
Panti Asuhan [BTS X GFRIEND] ✔ cover
V & J cover
Give Me Your Sandwich! [END] cover
Asmaraloka  cover
Jahil | Na Jaemin cover
Love from Sleeping Beauty  cover
Dark Love cover
Tacenda✔ cover

Trapped With My Brother Friend

32 parts Ongoing

⚠️WARNING. THIS BOOK CONSIDERED FOR 19+. PLEASE BE WISE! _____ Blurb : Gabriella Aphrodite Ciero, Orang-orang terdekatnya sering memanggilnya Gabbie. Selain suka memasak dan kucing, gadis itu juga suka memperhatikan sahabat Kakaknya, Ares Lucian Mateo. Gabbie tidak pernah tidak terpesona melihat ketampanan dan kharisma pria itu. Sayangnya, Ares tidak begitu memperhatikannya dan hanya menganggap Gabbie sebagai adik dari sahabatnya. Namun, satu malam merubah segalanya...