Dunia dengan Skenarionya
  • Reads 80
  • Votes 17
  • Parts 4
  • Reads 80
  • Votes 17
  • Parts 4
Complete, First published 4 days ago
Mature
4 new parts
Di dunia yang penuh ketidakpastian, Leora Anindira dan Agra Andaromega tumbuh bersama, membangun impian sejak masa SMK. 

Mereka seperti dua bintang di langit kelam, saling menerangi, meski tak pernah benar-benar bersatu. 

Leora, gadis yang selalu menemukan ketenangan di bawah cahaya bintang, dan Agra, pemuda dengan tatapan penuh harapan, percaya bahwa takdir telah menuliskan kisah mereka.

Namun, hidup sering kali memiliki skenario yang tak terduga. Saat Leora merasa hatinya telah menemukan rumah dalam diri Agra, takdir justru membawanya ke arah yang berbeda. Agra, yang selama ini menjadi tempat Leora bersandar, akhirnya memilih Jemma, seorang gadis yang tak pernah ada dalam rencana mereka.

Kini, Leora dihadapkan pada kenyataan bahwa 
tidak semua cerita cinta berakhir bahagia.
 Mampukah ia menerima skenario yang telah dituliskan dunia untuknya?

 Ataukah ia akan menulis ulang takdirnya sendiri?

 "Dunia dengan Skenarionya" adalah kisah tentang harapan, kehilangan, dan perjalanan menemukan makna cinta yang sesungguhnya.


 

25/02/25
All Rights Reserved
Sign up to add Dunia dengan Skenarionya to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Just an escape cover
Love from Sleeping Beauty  cover
Hyper cover
Transmigrasi Seksi Bumil  cover
Trapped With My Brother Friend cover
Dark Love cover
FORBIDDEN DESIRE (21+) cover
Hello, KKN! cover
The Boss is My Roommate [21+] cover
Give Me Your Sandwich! [END] cover

Just an escape

35 parts Ongoing

Semua berawal dari surat cinta yang di anggap menjijikan oleh Luca, surat itu dari Kalias anak pendiam dengan kaca mata bulatnya. surat berujung rasa menyedihkan menenggelamkan Kalias, membuatnya sadar jika segala sesuatu dilandasi dan digantungkan pada fisik. ia akui ia tak semanis temannya, Nolan. Tapi ia masih berharap jika Luca menerimanya bukan karena ingin mendekati Nolan, tapi nyatanya semua membuatnya sadar. Jika Kalias kalah, dan ia terperosok masuk dalam hubungan rumit. Hubungan di mana perasaannya digantungkan, Luca yang menyukai Nolah yang seorang primadona, dan Luca yang kekasih seorang Kalias seorang submisif biasa. "Aku akan mengencani bahkan menikahi temanmu, jika kamu bersama orang lain, agar di setiap pertemuan kalian, aku bisa terlibat dan masih bisa melihatmu." Part sudah tak lengkap