The Chaos of Love [Love and Blood S2]
  • Reads 2,083
  • Votes 414
  • Parts 13
  • Reads 2,083
  • Votes 414
  • Parts 13
Ongoing, First published Mar 01
13 new parts
[NAMTANFILM STORY] 


Setelah berhasil melepaskan diri dari bayang-bayang masa lalu, Naomi dan Kaelen akhirnya menjalani kehidupan yang lebih damai sebagai agen FBI. Namun, siapa bilang hidup mereka akan tenang?

Dari pertengkaran kecil karena perbedaan metode investigasi hingga misi yang membuat mereka harus bekerja sama dalam situasi genting, kehidupan mereka penuh dengan dinamika antara profesionalitas dan urusan pribadi. Kaelen yang jahil dan selalu membuat kekacauan membuat Naomi lebih banyak tertawa, sementara Naomi masih belajar membiasakan diri dengan kehangatan yang Kaelen berikan.

Tapi setelah bertahun-tahun saling memahami dan melewati berbagai rintangan, akhirnya Naomi siap mengambil langkah besar, menjalani hidup sepenuhnya bersama Kaelen.

Namun, dengan dua orang keras kepala dalam satu rumah, bisakah kehidupan rumah tangga mereka berjalan tanpa kekacauan?

Sebuah kisah romansa penuh kehangatan, kekonyolan, dan tentu saja, cinta yang tidak biasa.
All Rights Reserved
Sign up to add The Chaos of Love [Love and Blood S2] to your library and receive updates
or
#3namtanfilm
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Trapped With My Brother Friend cover
LUKA CINTA cover
Obsession cover
Backstreet #Milkciize cover
Just an escape cover
Love from Sleeping Beauty  cover
Just You My Love  cover
Sweet Troublemaker cover
Dark Love cover
Partikel Badai Mars (Tamat) cover

Trapped With My Brother Friend

33 parts Complete

⚠️WARNING. THIS BOOK CONSIDERED FOR 19+. PLEASE BE WISE! _____ Blurb : Gabriella Aphrodite Ciero, Orang-orang terdekatnya sering memanggilnya Gabbie. Selain suka memasak dan kucing, gadis itu juga suka memperhatikan sahabat Kakaknya, Ares Lucian Mateo. Gabbie tidak pernah tidak terpesona melihat ketampanan dan kharisma pria itu. Sayangnya, Ares tidak begitu memperhatikannya dan hanya menganggap Gabbie sebagai adik dari sahabatnya. Namun, satu malam merubah segalanya...