Story cover for Indagis 2: Sumatera Arc by Davajuniawan
Indagis 2: Sumatera Arc
  • WpView
    Reads 11,623
  • WpVote
    Votes 920
  • WpPart
    Parts 77
  • WpView
    Reads 11,623
  • WpVote
    Votes 920
  • WpPart
    Parts 77
Complete, First published Mar 06
Sekuel dari Indagis 1

Melanjutkan petualangan para Indagis, setelah mereka berhasil memenangkan pertempuran sengit di Tanah Bali. Kini kondisi mereka begitu terpecah dengan permasalahan dalam diri mereka masing-masing.

Di sisi lain, takdir besar sedang menggerakkan mereka menuju ke Tanah Sumatera. Mereka akan bertemu dengan orang-orang baru, entah sebagai kawan atau lawan.

Mereka harus terus berjuang untuk jadi lebih kuat, ikatan persahabatan mereka akan terus diuji oleh misteri yang mengintai dari balik kegelapan.

Namun, ancaman selalu menghiasi perjalanan mereka. Penguasa Alam Gaib yang tersisa tentu tak akan tinggal diam. Mampukah para Indagis mengatasi tantangan dan segala ancaman yang ada di Tanah Sumatera?
All Rights Reserved
Series

Indagis

  • Indagis 1: Jawa Arc cover
    Season 1
    135 parts
  • Season 2
    77 parts
  • Indagis 3: Papua Arc cover
    Season 3
    148 parts
Table of contents
Sign up to add Indagis 2: Sumatera Arc to your library and receive updates
or
#16mitologiindonesia
Content Guidelines
You may also like
AIR MATA IBLIS : untold story of Kanaya by Kakco87
115 parts Complete
Di malam yang gelap dan penuh badai, Kanaya menghilang tanpa jejak. Ombak ganas di Pelabuhan Ratu menelannya hidup-hidup-setidaknya, itulah yang dipercaya semua orang. Tujuh hari berlalu, desanya tenggelam dalam duka, doa-doa dikirimkan, dan tahlilan diadakan untuk arwahnya. Namun, di tengah malam yang sunyi, suara derap kuda gaib terdengar, diiringi angin dingin yang menusuk tulang. Kanaya pulang kembali ke alam manusia! Namun, dia bukan lagi gadis yang sama. Matanya menyimpan kegelapan yang tak terkatakan, bibirnya seolah terkunci oleh rahasia yang lebih mengerikan dari kematian. Dua sosok harimau raksasa mengiringinya, dan pasukan jin dari dasar samudra membayangi langkahnya. Bisikan gaib menggema di udara, menebarkan ketakutan di desa. Apa yang sebenarnya terjadi pada Kanaya selama tujuh hari di dunia lain? Mengapa Ratu Kencana Wungu, Ratu jin penguasa lautan, bersujud di hadapannya? Dan siapa suara misterius yang berbisik di kepalanya, menuntunnya pada takdir yang lebih mengerikan dari neraka? Saat misteri semakin dalam, Kanaya dihadapkan pada dua pilihan: membalas dendam kepada tiga manusia yang menghancurkan hidupnya...atau menerima takdir barunya sebagai pewaris Kekuatan leluhurnya yang terlupakan. Namun, satu hal yang pasti-setiap jiwa yang melangkah terlalu dekat dengannya akan terseret ke dalam kegelapan. Dosa akan terbalas! Kebenaran akan terungkap! Dan kali ini, iblis sendiri yang akan menangis!
You may also like
Slide 1 of 8
Astral Projection [END] ✔ TERBIT cover
Sebelum Tidur | end Season 1 | cover
AIR MATA IBLIS : untold story of Kanaya cover
INDIGO PAIR 2 cover
Indagis 3: Papua Arc cover
INDIGO [END] cover
JINGGA 5 ( I can see you dying) TAMAT BAB 1-30 END✔️ cover
INDIGO! [TAMAT] cover

Astral Projection [END] ✔ TERBIT

11 parts Complete Mature

❥ Terbit di Teori Kata Publishing ♥︎ Genre : Horor, Thriller, Fantasi, Supernatural Cast: Kim NamJoon as Danu Raksa Wiguna Cerita ini mengisahkan tentang Pijar Renjana, seorang anak indigo yang sejak kecil dianugerahi kemampuan untuk melihat dan berkomunikasi dengan makhluk tak kasat mata. Tak hanya itu, Pijar juga menguasai teknik Astral Projection - kemampuan untuk melepaskan sukma dari raga dan melakukan perjalanan di alam gaib. Ia memiliki seorang teman gaib bernama Lucas Jack Mitch, seorang anak berusia delapan tahun berkebangsaan Belanda. Hari-hari Pijar dipenuhi oleh ketakutan, kecemasan, dan gangguan dari entitas gaib yang terus membayangi hidupnya. Hingga pada satu titik, rasa muak mendorongnya untuk bertindak. Ia memutuskan melakukan perjalanan gaib melalui Astral Projection, berusaha menyingkap kebenaran tentang peristiwa-peristiwa kelam di masa lalu yang menjadi sumber gangguan tersebut. Bagaimanakah kelanjutan kisah Pijar? Apa saja yang ia temui dalam penjelajahannya di alam gaib? Dan mampukah ia mengungkap penyebab kematian para makhluk itu serta mengetahui siapa mereka sebenarnya? *** Start : 1 Agustus 2024 Finish : 24 Agustus 2024 Re-publish : 18 Oktober 2024