Story cover for gadis psikopat milik mafia kejam  by vrahh1
gadis psikopat milik mafia kejam
  • WpView
    Reads 3,079
  • WpVote
    Votes 103
  • WpPart
    Parts 54
  • WpView
    Reads 3,079
  • WpVote
    Votes 103
  • WpPart
    Parts 54
Complete, First published Mar 10
Mature
Valeri Guinever Anderson, seorang gadis cantik dengan kepribadian tenang namun menyimpan sisi misterius, hidupnya tampak sempurna-berasal dari keluarga terpandang, cerdas, dan penuh kasih sayang. Tak ada yang tahu bahwa di balik senyumnya, tersembunyi jiwa yang retak dan pikiran berbahaya yang tak bisa ia kendalikan, dari sifat pendiam nya guin sering menjadi bahan ejekan dari temannya sendiri karena guin yang tidak ingin mengumbar kekayaan orang tuanya.

Sepulang sekolah, guin menemukan seorang pria tergeletak sekarat di gang sepi. Tubuhnya penuh luka tembak, napasnya tersengal, tapi matanya memancarkan ketegasan seorang pemimpin. Pria itu bernama Brian zeus alexander, bos mafia paling kejam yang diburu banyak musuh.

Guin membawanya pulang, merawatnya hingga sembuh-tanpa tahu siapa sebenarnya pria itu. Namun semakin lama mereka bersama, sisi gelap Brian mulai muncul... dan sisi psikopat Valeri pun perlahan bangkit dari tidurnya.

Hubungan mereka berkembang di antara darah, kekuasaan, dan obsesi. brian yang terbiasa mengendalikan segalanya kini harus menghadapi gadis yang bahkan tak takut pada maut. Cinta, kegilaan, dan kekuasaan bercampur menjadi satu-menjadikan guinnever bukan hanya miliknya, tapi juga mimpi buruk terindah yang pernah dimiliki sang mafia.

____________________

ohh iyaa selamat datang di novel pertamaa akuu yahh. jangan lupa like dan komen. tidak lupa juga suruh teman kalian untuk baca novel ini.

#noplagiat
#nocopy

peringatan keras jangan sampai ada yang mengcopy karya orang lain.
All Rights Reserved
Table of contents
Sign up to add gadis psikopat milik mafia kejam to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 9
ADELIA cover
Perjodohan Tak Diduga { Slow Up } cover
The Mafia Girl's  cover
BLOOD AND ROSES{ON GHOING}✔ cover
MAFIA FALL IN LOVE? cover
PERMAINAN TAKDIR cover
Manusia Dingin Itu Suamiku { Slow Up } cover
Dark Psyko Love cover
RAKAN  cover

ADELIA

14 parts Complete

Yang mau tau cerita ini, langsung baca aja ya,karna aku gak tau mau nulis deskripsi nya kaya gimana hehheeh;) Dan mohon dimaafkan kalo masih banyak typo yang bertebaran , karena ini cerita pertama aku gaes🙂. Jangan lupa vote dan komen gaes:) Selamat membaca, terimakasih:)