Story cover for TERNYATA AKU DI TENGAH [ON GOING] by rxnwry_
TERNYATA AKU DI TENGAH [ON GOING]
  • WpView
    Reads 130
  • WpVote
    Votes 89
  • WpPart
    Parts 7
  • WpView
    Reads 130
  • WpVote
    Votes 89
  • WpPart
    Parts 7
Ongoing, First published Mar 15
malam itu dingin, angin malam menyucap lewat ventilasi rumah, membuat rasa sepi semakin menusuk, di sudut kamar yang sempit itu, seorang anak duduk diam dan menyendiri, punggungnya bersandar pada kasur yang sudah mulai usang

lelah, bukan hanya tubuhnya tetapi pikirannya juga, seharian bekerja serabutan mencari uang kesana kemari yang bahkan tidak bisa dikatakan cukup, tidak ada yang menunggunya pulang kerumah, mereka tidak akan peduli apakah ia sudah mati atau belum

malam semakin larut tetapi tidur bukanlah pilihan yang tepat, karena setiap kali ia memejamkan mata, akan ada satu pertanyaan yang kembali nampak

"untuk apa aku terus bertahan seperti ini?"
All Rights Reserved
Sign up to add TERNYATA AKU DI TENGAH [ON GOING] to your library and receive updates
or
#200anakremaja
Content Guidelines
You may also like
WARISAN by metamorfosis2015
24 parts Complete
" bang....lu kenapa...?" tanya daru begitu melihat gue yang menghentikan pergerakan tangan ini dari menarik tali timba, mendapati pertanyaan daru tersebut, gue kembali menggerakan tangan ini untuk menarik tali timba " kenapa sih bang..." tanya daru kembali seraya beranjak bangkit dari kursi pendek tempatnya mencuci pakaian, dan sepertinya suasana hari yang mulai beranjak gelap telah membuat daru tidak ingin untuk berlama lama lagi berada di halaman belakang " enggak tau nih...seperti ada sesuatu yang tersangkut di ember timba ini..." mendengar jawaban gue tersebut, daru menunjukan ekspresi ketidakpercayaannya, dan kini dengan perawakan tubuhnya yang besar, daru mengambil alih tali timba yang berada di dalam genggaman tangan gue lalu menariknya secara perlahan " itu apa bang......?" tanya daru, diantara pandangan matanya yang menatap ke dalam lubang sumur yang gelap ....blupppp... Entah benda apa yang telah terjatuh ke dalam air di dalam sumur hingga menimbulkan suara yang menggema, tapi yang pasti seiring dengan terdengarnya suara gema tersebut, pergerakan tangan daru yang tengah menarik tali timba terlihat semakin ringan, hingga akhirnya ketika ember yang berada di ujung tali timba mencapai bibir sumur, gue dan daru hanya bisa saling berpandangan dalam benak tanya atas apa yang sebenarnya telah terjadi " lu tadi lihat kan bang...sebenarnya yang tadi tersangkut di ember ini, benda apa ya...?" tanya daru sambil memandang ke dalam sumur Sekelumit perbincangan kecil antara gue dan daru adalah sebuah bentuk ketidaksadaran kami dalam menangkap sebuah sinyal alam yang mencoba untuk memberikan kami sebuah jawaban atas misteri yang menyelimuti tempat tinggal kami...yaa...sebuah misteri yang akhirnya memberikan kami sebuah pelajaran bahwa ada sisi lain selain sisi kebahagian yang menyelimuti dari sebuah kata warisan
You may also like
Slide 1 of 10
keluar dari novel (yizhan) cover
Thanks for all cover
Awal Menjadi Akhir cover
SETELAH MALAM cover
Mafia Bos (S2) cover
My Ex! [HYUCKREN] cover
Adri or Riana  cover
WARISAN cover
yang tinggal cuma luka, yang pulih cuma rumah cover
TITISAN BALAS DENDAM cover

keluar dari novel (yizhan)

20 parts Complete

bagai mana jadinya kalo orang yg berada dalam buku sebuah novel keluar dari novel tersebut. ini kisah seorang pemuda malang yg menjadi figuran dalam sebuah novel terkenal, hidupnya sangat malang dan menderita. dia yg sudah tidak kuat lagi pun memutuskan untuk bunuh diri, tapi bukannya mati dan masuk surga atau neraka, pemuda itu malah terbangun di sebuah rumah yg lumayan besar. mau tau kisah selanjutnya seperti apa, ayo mampir dan ramaikan. biasanya kan pembaca yg masuk novel tapi di ceritaku pemain dalam novel itulah yg keluar dan memulai hidup barunya di dunia baru dengan identitas baru penampilan baru.