Story cover for YOU AND ME  by Veronica_Lyyn
YOU AND ME
  • WpView
    Reads 14,078
  • WpVote
    Votes 1,786
  • WpPart
    Parts 21
  • WpView
    Reads 14,078
  • WpVote
    Votes 1,786
  • WpPart
    Parts 21
Ongoing, First published Mar 19
2 new parts
Selir Zhuo Yichen, atau yang kerap disapa sebagai Selir Zhuo, adalah satu-satunya Selir laki-laki yang Kaisar miliki. Ia selalu menarik perhatian orang-orang di istana kekaisaran. Bukan hanya kerena kecantikannya, ia juga menarik perhatian orang-orang dengan kecerdasannya. 

Kaisar selalu menarik perhatian lebih terhadap nya, dan oleh sebab itu Selir-selir di istana kekaisaran selalu menjadikannya sasaran penghinaan yang didasarkan oleh perasaan iri. 

Selir Zhuo yang dikenal oleh pesona kecantikannya sudah pasti banyak orang yang mengincarnya. Meskipun mereka tau ia adalah Selir Kaisar, mereka tetap tidak menyerah untuk mendapatkan hatinya. 

Diantara banyaknya orang yang mengaguminya, beberapa diantaranya adalah orang yang terpandang. Yaitu Pangeran Zhu Lun; adik Kaisar Zhu Yan. Jenderal Besar Gong Shangjue, dan juga Letnan Jenderal Gong Ziyu. 

Siapakah yang akan dipilih Selir Zhuo? Apakah yang dipilih akan tetap Kaisar? Atau mungkinkah orang lain? 

‼️Perhatian‼️

Cerita ini murni hasil imajinasi author! Buat yang nggak suka cerita BxB silahkan diskip dan nggak usah bikin komen ujaran kebencian‼️
All Rights Reserved
Sign up to add YOU AND ME to your library and receive updates
or
#61lilun
Content Guidelines
You may also like
Another Chance to Live || ZhuChen✔ by Zureemy
17 parts Complete
"...semua makhluk hidup yang tidak terpengaruh oleh kenikmatan maupun kesengsaraan duniawi akan mengalami reinkarnasi." "...aku tidak percaya dengan adanya sihir semacam itu di dunia ini. Tapi, untuk kali ini, aku sungguh berharap reinkarnasi itu nyata." "Aku memang membenci takdir, tapi aku juga menaruh harapan pada keajaiban takdir." Nampaknya, harapan tersebut telah didengar oleh Langit, dan Langit masih memiliki belas kasih untuk mewujudkannya. "Bayi ini, Zhu Yan?!!" Zhu Yan, sang siluman agung Kera Putih, yang rela mati demi mengakhiri insiden mayat hidup di Kota Tiandu lalu. Zhu Yan, sosok yang paling dirindukan oleh Zhuo YiChen. Kini diberi kesempatan oleh Langit untuk mendapatkan kembali kehidupan yang lebih baik. ⚠️Warning⚠️ ZhuChen area!! +LiYing ‼️A BIT SPICY IN SOME LAST CHAPTERS‼️ ❗Karya ini hanya fiksi belaka, author hanya meminjam karakter milik Guo JingMing❗ Project ini adalah SPIN-OFF dari "It's Me, Not Her, or Him || LiYing", yang berfokus pada pair Zhu Yan x Zhuo YiChen. 🏆BEST RANKING🏆 🏅#1 - zhaoyuanzhou (10/02/25) 🏅#1 - mythology (15/02/25) 🏅#1 - mystical (15/02/25) 🏅#1 - cdrama (06/09/25) 🏅#1 - yinglei (11/11/25) 🏅#2 - yichen (16/02/25) 🏅#2 - liying (25/02/25) 🏅#2 - chinesedrama (25/02/25) 🏅#3 - zhuyan (08/02/25) 🏅#3 - fangsoffortune (10/02/25) 🏅#3 - wenxiao (07/10/25) 🏅#5 - zhuyi (15/02/25) 🏅#6 - peisijing (07/09/25) 🏅#7 - lilun (07/10/25) 🏅#8 - fof (07/09/25) 🏅#11 - baijiu (11/11/25) 🏅#13 - zhuoyichen (10/02/25) 🏅#266 - danmei (05/02/25) 🏅#358 - fantasy (23/02/25) 🏅#409 - bromance (07/02/25)
You may also like
Slide 1 of 10
[✓] Until We Meet Again #1 cover
OUR STORY 2 : FATE ~END~ ✅ cover
Villain |~END cover
Dek Zhuyan (Brothership) cover
I Became an Arrogant Empress [TAMAT] cover
FATE OF TWO PRINCE'S cover
THE JOURNEY OF DESTINY AMONG US  cover
The King And His Concubine  cover
MATA NAGA HATI IBLIS [END] cover
Another Chance to Live || ZhuChen✔ cover

[✓] Until We Meet Again #1

22 parts Complete Mature

#5 - ANGST ‼️ Xiao Zhan, seorang mahasiswa seni dari dunia modern, tidak pernah membayangkan bahwa hidupnya akan berubah selamanya setelah sebuah kecelakaan aneh di galeri lukis membawanya ke kerajaan Shanhai. Dunia penuh takhta, pengkhianatan dan bahaya yang bersembunyi di balik senyum bangsawan. Ia terbangun dalam tubuh Permaisuri, seorang mulia yang dipersunting oleh Wang Yibo, Kaisar bijaksana termuda sepanjang sejarah Shanhai. Dingin, cerdas, dan sangat tidak percaya pada cinta. • PARALLEL UNIVERSE • missgendering (Istri, Cantik, Ama) • BL • bxb • mpreg • angst‼️ • FIKSI STARTED: March 4th 2025 FINISHED: June 21st 2025 karya ini murni fiksi, tidak ada kaitannya dengan real life. lapak bxb homo gay! cr pict from pinterest