Story cover for SHE'S MELODY (On Going) by MartiUti2
SHE'S MELODY (On Going)
  • WpView
    Reads 3,360
  • WpVote
    Votes 1,571
  • WpPart
    Parts 16
  • WpView
    Reads 3,360
  • WpVote
    Votes 1,571
  • WpPart
    Parts 16
Ongoing, First published Mar 21
Di khianati, di tinggalkan, di selingkuhi dan luka yang tak terhitung jumlahnya membuat hati seorang Melody Shaqueena Wilson bagaikan batu yang sulit di luluhkan, Melody bukan sosok gadis berhati dingin melainkan seorang gadis ceria dan bagaikan mentari yang terus bersinar dengan kehangatan yang ia punya.

Di sisi lain Denta Biru Cakrawala, pria friendly dengan senyuman yang memikat dan pesona yang memikat, menjadi daya tarik bagi para gadis di Universitas Erlangga. Julukan "Sang Ketua ThunderWolves" di komunitas motor terkenal di Ibu Kota Jakarta Selatan menambah aura kekar dan ketangguhannya. Namun, di balik pesona dan ketegasannya, tersembunyi masa lalu yang kelam.

Meskipun dikenal sebagai sosok yang ramah, Denta adalah pria yang setia dalam cinta dan komitmennya. Namun, ironisnya, ketampanan dan kesetiaannya tidak pernah mengantarkannya pada akhir yang bahagia dalam hubungannya.

Dalam alur yang rumit dan tersembunyi, takdir membawa Melody dan Denta bersama dalam momen yang tak terduga. Pertemuan mereka, yang bisa saja hasil dari kebetulan, atau mungkin rencana yang lebih besar dari kehidupan mereka, bahkan bisa menjadi hasil dari campur tangan dari sahabat terdekat mereka, menjadi langkah awal dari sebuah kisah cinta yang tak tertandingi.
All Rights Reserved
Sign up to add SHE'S MELODY (On Going) to your library and receive updates
or
#969cegil
Content Guidelines
You may also like
CHAVANDA by N-J-L_wp12
31 parts Complete Mature
Bagaimana jika kita menyukai teman lawan jenis atau menyimpan rasa lebih pada seorang teman dari kecil yang tidak menyukai kita balik? Tidak di anggap sebagai bagian dari keluarga kandung nya sendiri, dan selalu terasingkan. Lalu di timpa oleh fakta mengejutkan yang hampir membuat nya putus asa. ia adalah seorang gadis cantik yang sulit merasakan kebahagian dan menyimpan segudang rasa sakit berserta luka besar di hatinya. "Kamu yang seindah berlian, dan aku yang hanya sebatas serpihan. Serpihan yang tidak berharga ini, dengan tidak tau dirinya menganggap kamu sebagai semesta nya." - yormanda amiya Pramudya. Di hadapkan oleh pilihan yang sulit tentu tidak mudah bagi seorang remaja tampan bernama Chavandra alkenan wirjaya Kehidupan dan kebahagian seseorang bergantung padanya, hingga membuatnya sulit memilih. Cinta? Atau pilihan? Lalu keputusan apa yang akan ia ambil? Dan apakah keputusan nya sudah tepat? "Mencintaimu itu kayak narkoba. Sekali coba jadi candu, gak dicoba bikin penasaran, ditinggalin bikin sakau." -Chavandra alkenan wirjaya. Dan bagaimana jika nanti sebuah fakta tak terduga terungkap? Bisa kah mereka berdua bersatu dan terikat hubungan lebih dari seorang teman, dengan segala masalah dan alasan yang ada? ***** "Kalau ada apa-apa, Lo harus bilang ke gua!"ucap cowo itu tegas. "Kenapa perasaan ini harus ada?"gumam cewe itu perau. ***** "SERANG!!!" Kedua pertarungan di antara dua geng besar itu sudah tidak bisa terelakkan lagi. Bugh Bguh "Mati Lo bangsat!" Bugh ***** Mari kita lihat perjalanan hidup mereka 11.6.22 #27-sendiri #6-freindzone #21-fakta #32-mencintai #111-pertemana
Eramnesia by zeevadeva__
17 parts Ongoing
"Mereka buta akan kenyataan, mereka bisu akan kebenaran dan mereka tuli akan kejujuran" --note : konflik ringan-- ***** Geysha Aurelia, siswi nomor satu yang selalu ditakuti oleh semua siswa siswi di SMA Adhyasta. Tatapannya yang tajam dan wajah rupawannya tidak membuat semua orang kagum padanya. Melainkan semuanya takut bahkan enggan untuk berteman dengannya, terlebih Geysha di kenal sebagai Troublemaker sekolah. Geysha dan hukuman bagaikan satu paket yang tak terpisahkan. Sehari-hari ada saja yang Geysha lakukan dan berakhir menerima hukuman dari guru atau ketus osis yang sangat di bencinya, Davesa Giovano Maheswara. Menurut Geysha, sosok Dave di matanya sangat menyebalkan. Dengan sikapnya yang sok bijaksana, sok baik dan suka ngatur itu sangat mengganggunya terlebih Dave lah yang sering memberinya hukuman. Davesa Giovano Maheswara, sosok ketua osis yang disegani oleh seluruh siswa siswi di sekolah. Sikapnya yang bijaksana dan wajahnya yang rupawan berhasil membuatnya menjadi incaran siswi satu sekolah. Walaupun sifatnya yang dingin dan tertutup itu tidak menutup kharismanya yang menarik perhatian. Bagaimana jika keduanya saling terikat satu sama lain? Dave yang diberi perintah oleh kepala sekolah langsung untuk membimbing Geysha belajar agar nilainya semakin bagus di semua mata pelajaran. Tapi tidak hanya itu, kepala sekolah mengusulkan sesuatu yang langsung di tolak keras oleh Geysha. Dan apa yang akan Dave lakukan saat tahu sesuatu yang terjadi antara Geysha dan keluarganya? Juga bagaimana Geysha selama ini hidup dengan mengandalkan dirinya sendiri? Tanpa sadar Dave semakin jauh memasuki kehidupan Geysha yang sangat membuatnya penasaran sekaligus empati dengan nasib Geysha selama ini. Kalau penasaran jangan lupa follow, vote, comment and share ya. Satu vote sama komen dari kalian tuh sangat berharga bagi kami sebagai penulis. So, enjoy to this story! Note : mohon maaf kalau ceritanya agak tidak nyambung-_-
FLASHBACK || Antara Nefa Dan Rendi [SELESAI] by Kaptenz_Athr_Mout
52 parts Complete
Another World Of Kaptenz Eva R-03 Ini Prekuel dari cerita Suamiku Gangster Sekolah, pecinta SGS udah pasti kenal dengan Rendi dan Nefa. Jangan lupa untuk vote, komen dan share cerita ini ya:) ____________________________________ "Rendi!" "Nefa?" Perlahan tapi pasti, kesadaran Rendi mulai ada, ia melirik ke arah bawah badannya. "Hah!" "Nefa, ini sal-" Plak! Satu tamparan mendarat sempurna di pipi Rendi, panas dan perih, itulah yang dirasakan lelaki itu sekarang. "Kita putus!" **** Cerita ini berkisah tentang awal pertemuan dan berakhirnya hubungan Queen Nefa Mahendra dengan Athara Putra Rendi. Cinta pertama tapi tak berakhir bahagia dan berujung pengkhianatan, ada banyak momen manis dan lucu yang terjadi dalam hidup mereka berdua. Couple goals? Couple favorit? Couple fenomenal? Atau malah couple terburuk? Entahlah, di kisah ini kamu bisa menyimpulkan sendiri jawabannya. Tampan dan cantik, sama-sama jahil dan lucu, memiliki hobi yang sama, dan sama-sama menyandang gelar Kapten Basket di SMA Merah Putih, membuat mereka pantas di sebut couple goals. Sempurna? Jangan ditanya lagi, kisah mereka jauh dari kata sempurna itu sendiri. Tapi kesempurnaan itu tak berlangsung lama, semua energi positif mereka dikalahkan dengan pengkhianatan yang membuat hati siapa saja sakit jika ikut terlibat. Pengkhianatan yang tak pernah mereka pikirkan, pengkhianatan yang membunuh mereka berdua secara perlahan. Mereka memang saling mencintai, tapi jika takdir mengatakan mereka harus berpisah? Sekuat apapun mereka melawan, mereka tidak akan pernah menang melawan takdir sang pencipta. Pasrah? Sakit? Kecewa? Marah? Semua campur aduk dalam perasaan mereka, Nefa dan Rendi sama-sama kalah dalam takdir menyakitkan berjudul perpisahan. Start: 4 Oktober 2021 End: 31 Desember 2023
Air Mata Elara  by yukipikaa
30 parts Ongoing
"Lingkungan ini sungguh toxic, Sya. Padahal ini SMP impian ku." -Elara Lovelya Evanzha- "Aku bakal terus nemenin kamu dan aku gak mau, El. Lihat kamu punya banyak trauma bullying karena aku tahu rasanya di-bully itu gimana." -Rasya Erga Arsyaka- Cerita ini asli karangan author, jika ada kesamaan itu ketidaksengajaan dan tidak bermaksud melanggar hak cipta. Dan plagiat silahkan pergi jauh ❗⚠️ Mohon maaf karena cerita ini sedikit disertai dengan Bahasa Jawa, dan juga ada kata-kata yang kasar, mohon pengertiannya. °°° Semua orang merasa bahagia ketika ia diterima di salah satu sekolah impian, akan tetapi itu menjadi hal yang berbalik bagi seorang gadis berambut kepang yang bernama Elara. Dia sama sekali tidak merasakan kebahagiaan apapun saat dia diterima di SMP impiannya, malah yang ia rasakan hanya sebuah kesengsaraan, kebohongan, penyiksaan, bahkan masa putih biru bagi Elara adalah jebakan neraka. Namun, itu berubah setidaknya 40% saat ia bertemu dengan seorang laki-laki tampan yang bernama Rasya, awalnya Elara tidak menyangka jika Rasya selalu baik dan menolongnya walaupun Rasya dikenal begitu cuek dan dingin, bahkan Rasya sering membela Elara saat gadis itu mengalami perundungan. Akankah Rasya bisa membuat Elara bertahan di dalam lingkungan penuh pembullyan yang tidak kenal ampun? °°° Semoga kalian enjoy dengan cerita ini and jangan lupa tinggalkan jejak seperti vote dan komen. Dan hargai penulis dengan cara tidak menjiplak karya nya. Start: 28-9-2024 Finish: - Note: Seluruh chapter sedang direvisi dan sebagian chapter alurnya akan diubah, jadi mohon dimaklumi jika kalian menemukan komentar yang tidak sesuai dengan isi ⚠️.
Look At Here (Slow Update) by agisniLiza
12 parts Complete
Hidup dengan kekerasan, paksaan dan keluarga yang hancur, bahkan semua orang menyalahkan semua kepada gadis kecil yang tak tahu apa2, gaids yang ceria penuh semangat dan tatapan hangat yang dipenuhi seribu harapan itu mulai berubah menjadi gadis dingin dan jutek bahkan dia jarang berbicara tatapan penuh harap itu meredup digantikan tatapan teduh namun tajam. Kehidupan ia berubah hidupnya suram, penuh kegelapan dan rahasia. "Dela cuma mau hidup tenang, tanpa siksaan, paksaan dan tanpa tekanan " ~ adela kenzo faresta ---- "Lo gak ada hak buat ngatur hidup gue, lo siapa huh?! Apapun yang gue lakuin bukan urusan lo dan lo tau itu "gadis itu menarik nafasnya berat " Rey" Lanjutnya lalu melangkah jauh dari hadapan lelaki yang diketahui namanya adalah Rey. ---- Adela kenzo faresta, seorang gadis berwajah cantik bak bidadari, sikap nya yang terkesan dingin membuat kecantikannya bertambah berkali kali lipat, bad girl? Jelas saja, dapat dilihat dari penampilan yang urakannya. Reynand alvero Wijaya, lelaki yang disapa Rey oleh banyak orang sifatnya yang dingin dan sedikit keras kepala membuat siapa saja jengkel terhadapnya, jangan lupakan dia adalah salah satu most wanted di SMA Garuda dan dia adalah seorang ketua osis. ---- " Gue akan hidup seperti apa yang gue mau karna menurut gue kebahagiaan diri sendiri itu lebih penting " - Adela kenzo faresta Terkadang apa yang telah kita rencanakan, tidak akan selamanya berjalan sesuai skenario , apa yang kuta harapkan,tidak terjadi dan sebaliknya apa yang tidak kita harapkan bisa terjadi begitu saja lucu memang,semesta kadang selalu mempermainkan kita ----
You may also like
Slide 1 of 9
CHAVANDA cover
Eramnesia cover
4 Batu 1 Debu (On Going) cover
BAD COUPLE [VELJESHA] cover
Filantropi [SELESAI] cover
ELLZIA [On Going] cover
FLASHBACK || Antara Nefa Dan Rendi [SELESAI] cover
Air Mata Elara  cover
Look At Here (Slow Update) cover

CHAVANDA

31 parts Complete Mature

Bagaimana jika kita menyukai teman lawan jenis atau menyimpan rasa lebih pada seorang teman dari kecil yang tidak menyukai kita balik? Tidak di anggap sebagai bagian dari keluarga kandung nya sendiri, dan selalu terasingkan. Lalu di timpa oleh fakta mengejutkan yang hampir membuat nya putus asa. ia adalah seorang gadis cantik yang sulit merasakan kebahagian dan menyimpan segudang rasa sakit berserta luka besar di hatinya. "Kamu yang seindah berlian, dan aku yang hanya sebatas serpihan. Serpihan yang tidak berharga ini, dengan tidak tau dirinya menganggap kamu sebagai semesta nya." - yormanda amiya Pramudya. Di hadapkan oleh pilihan yang sulit tentu tidak mudah bagi seorang remaja tampan bernama Chavandra alkenan wirjaya Kehidupan dan kebahagian seseorang bergantung padanya, hingga membuatnya sulit memilih. Cinta? Atau pilihan? Lalu keputusan apa yang akan ia ambil? Dan apakah keputusan nya sudah tepat? "Mencintaimu itu kayak narkoba. Sekali coba jadi candu, gak dicoba bikin penasaran, ditinggalin bikin sakau." -Chavandra alkenan wirjaya. Dan bagaimana jika nanti sebuah fakta tak terduga terungkap? Bisa kah mereka berdua bersatu dan terikat hubungan lebih dari seorang teman, dengan segala masalah dan alasan yang ada? ***** "Kalau ada apa-apa, Lo harus bilang ke gua!"ucap cowo itu tegas. "Kenapa perasaan ini harus ada?"gumam cewe itu perau. ***** "SERANG!!!" Kedua pertarungan di antara dua geng besar itu sudah tidak bisa terelakkan lagi. Bugh Bguh "Mati Lo bangsat!" Bugh ***** Mari kita lihat perjalanan hidup mereka 11.6.22 #27-sendiri #6-freindzone #21-fakta #32-mencintai #111-pertemana