14 parts Ongoing MatureBagaimana jadinya jika seorang Balerina terkenal harus dihadapkan oleh sebuah lamaran pernikahan tanpa tahu bagaimana ujungnya. Demi menyatukan kedua keluarga, untuk mencapai kesempurnaan.
Ikatan yang dibuat terlihat penuh rencana, seolah-olah dunia pun telah ikut merajutnya dengan benang kemerahannya.
Mampukah Balerina cantik itu menerima lamaran pernikahan yang bahkan dia sendiri belum mengetahui sosok calon suaminya yang digadang-gadang seorang Diplomat?
Ikuti kisahnya, dan mari arungi perjalanannya.
•••
warning(s): harsh words, toxic, mental issues, imperfect character, family issues, mature, possessive, age gap, bullying, etc.
Februari, 2025