
Haruno Sakura tak pernah berpikir jika apa yang ia alami saat ini adalah suatu kenyataan. Konon katanya setelah kau mengalami patah hati yang sangat dalam, kau akan menemukan cinta sejatimu, begitu pula dengan Sakura. Ia merasakan sendiri kata-kata tersebut, namun apa yang ia bayangkan dengan apa yang menimpanya benar-benar jauh dari ekspetasinya. Cinta? Tentu. Kesetiaan? Pasti. Ketulusan? Jelas. Tapi apakah semua yang berlebihan itu baik? Menurut Sakura tidak. Naruto, pria itu benar-benar mengubah hidupnya. Pria itu memiliki seribu kejutan yang membuatnya tak habis pikir. Entah apa yang akan Naruto lakukan kedepannya. Apa menjadikannya lebih baik atau buruk? Entahlah.All Rights Reserved
1 part