
ʚɞ blurb ʚɞ Sebuah kisah tentang remaja laki-laki bernama Ardhito Pramudya, atau yang sering disapa Dhito. Laki-laki itu hidup bersama penyakit langkanya selama tujuh belas tahun. Penyakit yang di mana penderitanya tidak dapat merasakan sakit sama sekali. Tidak dapat merasakan suhu, bahkan bagaimana rasa berbagai macam makanan pun tidak bisa Dhito rasakan. Remaja lelaki itu hidup sebatang kara, tinggal di rumah yang sederhana. Sendirian. Lelaki itu mulai tinggal sendiri sejak lulus SMP, sebelumnya ia tinggal di panti. Ya, benar. Dhito telantarkan oleh kedua orang tuanya. Hidupnya sangat kacau setelah ia memutuskan untuk keluar dari panti. Saat memasuki bangku SMA, ia bertemu dengan gadis yang cantik jelita bernama Laura Aggraeni. Hidupnya berubah semenjak ia mengenal gadis itu. Waktu demi waktu berlalu, kedekatan mereka semakin erat hingga membangun sebuah asmaraloka di antara mereka. . . . ⚠️JANGAN PLAGIAT, MENJIPLAK DAN SEMACAMNYA⚠️ ⚠️100% IDEKU SENDIRI⚠️ enjoy reading, guys😽💋All Rights Reserved
1 part