Story cover for Revenge or Love (END)  by coklatlaut
Revenge or Love (END)
  • WpView
    Reads 101,327
  • WpVote
    Votes 3,764
  • WpPart
    Parts 42
  • WpView
    Reads 101,327
  • WpVote
    Votes 3,764
  • WpPart
    Parts 42
Ongoing, First published Apr 03
Bagaimana rasanya dinikahi oleh seseorang yang kamu cintai, tetapi hanya sebagai alat balas dendamnya?

Aluna Jannaira, gadis dengan sejuta luka, memasuki pernikahan yang seharusnya menjadi awal kebahagiaan, tetapi justru berubah menjadi neraka. Tidak ada kasih sayang, tidak ada kelembutan, hanya dinginnya perlakuan dan luka yang semakin dalam.

Ia bertahan, berharap cinta akan mengubah segalanya. Namun, semakin ia menunggu, semakin ia hancur. Luka demi luka tercipta, bukan hanya di tubuh, tetapi juga di jiwanya.

Tapi sampai kapan? Sampai kapan ia harus menahan sakit yang terus menggerogoti?

Di antara kepedihan dan kebenaran yang perlahan terungkap, Aluna dihadapkan pada pilihan, bertahan dalam pernikahan yang menyiksanya, atau pergi untuk menyembuhkan luka-lukanya. 

Dan di saat semuanya hampir hancur, akankah bahagia yang ia nantikan akhirnya datang? Atau justru kehancuran yang harus ia terima?

🌹FOLLOW SEBELUM BACA
All Rights Reserved
Table of contents
Sign up to add Revenge or Love (END) to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
EZAZEA(end) cover
Wife? [COMPLETE] ✔ cover
Baskara cover
PAIN (TERBIT) ✔ cover
Tertulis Dalam Hening cover
REYKIRA [COMPLETED✔]  cover
Payback's Sweet cover
A VILLAIN'S SECRET [END] cover
Backstreet In Office [Tersedia Di Fizzo] cover
Business Couple cover

EZAZEA(end)

33 parts Complete

Typo banyakk! Bagaimana rasanya hidup berdampingan dengan dia yang faham agama, namun belum selesai dengan masa lalunya? Dia yang keras kepala namun porak poranda batinnya. Dia yang berusaha sembuh dan mencoba menghargai apa yang sudah menjadi miliknya. Dia yang masih menata diri namun dituntut untuk bisa memahami dan mendidik sosok istri yang sama egoisnya. Apa Eza bisa? Temukan jawabannya dengan membaca.. Jangan lupa support berupa vote, komen dan follow ya Share juga cerita ini supaya semakin ramai, terimakasih Cover mentahan by: pinterest Semua foto juga by :pinterest Start:5 Agustus 2022 Finish:30 Januari 2023