Lethologica
  • Reads 518,945
  • Votes 54,003
  • Parts 26
  • Reads 518,945
  • Votes 54,003
  • Parts 26
Complete, First published May 07, 2015
[R-15]

[1/2]

Mantan 
(n). Makhluk yang dulu mengisi hati kita, namun kini tidak lagi.

(Namun, bukan berarti tidak bisa CLBK).

Sebuah kisah tentang siswa SMA super jutek, tipikal antagonis, dan gay dengan seorang siswa lain yang super tidak peka dan berprinsip 'I date whoever I like'. 

Satu hal yang bisa menghubungkan kedua orang yang sangat bertolak belakang itu adalah status 'mantan'. 

.

Taruna Mahardika menurut Satya Ardhani: cowok labil, alay, sableng, dan urat malunya timbul tenggelam. Tapi manis.

Satya Ardhani menurut Taruna Mahardika: dingin, jutek, ga ada bedanya sama es batu di dalem kulkas. Tapi gue suka. 

Highest rank: #83 in teen fiction

Lethologica©Aresiaccino
All Rights Reserved
Sign up to add Lethologica to your library and receive updates
or
#131schoollife
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
I'm the Protagonist cover
NOT IN THIS LIFE [COMPLETED] cover
JUST BREATHE cover
Agresif [Completed] cover
I'm Alexa cover
Ekskul [TAMAT] cover
AV cover
MAHESA cover
Snacking cover
AMOUR (SELESAI) cover

I'm the Protagonist

39 parts Ongoing

Gagal nikah di hari pernikahan saat melihat tunangannya berciuman dengan pria lain, Yovie memutuskan terjun bebas dari gedung lima tingkat. Mengetahui fakta bahwa ia memasuki raga seorang protagonis yang akan berakhir mati mengenaskan, Yovie awalnya ingin menghindari alur novel. Tetapi, dewi Fortuna tidak mengizinkan dan terus membuatnya berurusan dengan para tokoh yang tidak dapat dihindarkan. Bagaimana cara Yovie menghadapi alur yang semakin melenceng dan pemeran utama pria yang semakin terobsesi dengannya? "Because i'm the protagonist." ••• (16+)