27 parts Complete MatureLucky Martin Sanjaya seorang ketua mafia terbesar yang memiliki banyak pengikut setia bersamanya, laki laki tampan bertubuh kekar, tinggi, putih dan memiliki gingsul manis ini terlihat baby face diusianya yang sudah menginjak 20 tahunan. Cuek dan sensitif itulah yang menggambarkan sifatnya, banyak mata wanita yang memandang namun tak satupun berani mendekatinya sebab jika ia tak suka dengannya maka akan mati ditangannya.
Dipertemukan dengan seorang Ana Mariana Sintia, gadis berumur 19 tahun yang polos, jutek, sedikit tomboy, dan sadis. Mereka sama sama memiliki sifat keras kepala dan gengsi yang tinggi masing masing, namun sifat manja dan kanak kanak mulai lucky perlihatkan kepada gadis satu ini, tak heran jika lucky mulai menaruh hati padanya karna dialah gadis satu satunya yang berani menolak dan memakinya.
Semakin lama lucky mengenal ana, semakin dalam ia mengetahui masa kelam dan buruk ana yang tidak ia ceritakan kepada siapapun, ana memiliki trauma kelam diusia 17 tahun, sebut saja agrafobioa sebuah phobia tentang kekerasan secara seksual terhadap seseorang, ana mungkin sudah melewati kejadiaan 2 tahun lalu dimana ia benar benar merasa ingin mati jika mengingatnya kembali.