Story cover for Qadarul Hubb by aicathleen
Qadarul Hubb
  • WpView
    Reads 93,370
  • WpVote
    Votes 3,302
  • WpPart
    Parts 63
  • WpView
    Reads 93,370
  • WpVote
    Votes 3,302
  • WpPart
    Parts 63
Ongoing, First published Apr 06
#Zaferseries¹

Perubahan judul dari Suami Di Sma menjadi Qadarul Hubb.

Naiba Nazeera Sahira, murid berprestasi di SMA Zafer harus terlibat kesalahpahaman dengan seorang guru di sekolahnya sendiri. Tidak ada yang mau mendengarkan penjelasan keduanya, mereka berakhir dinikahkan malam itu juga karena di anggap melakukan dosa besar, zina. 

Al Ghifari Zayd Abraar, guru idola yang menjadi target imam masa depan semua siswi Smaza. Wajahnya yang tampan, menjadikannya dipuja-puja semua khalayak. Namun satu kesalahpahaman membuat Ghifar mengucap janji pernikahan yang mengikatnya dengan seorang siswinya sendiri, Naiba. 

Akan tetapi, konflik silih berganti berdatangan tanpa henti. Bagaimana pasangan suami istri yang menikah dadakan atas kesalahpahaman ini melalui semuanya? Akankah mampu mempertahankan pernikahan sampai akhir hayat? 

Berhasilkah? Atau Naiba memilih bercerai dengan Ghifar? Sebab menikah diusia muda bukanlah keinginannya. 

***
All Rights Reserved
Table of contents
Sign up to add Qadarul Hubb to your library and receive updates
or
#2halal
Content Guidelines
You may also like
Dia Khadijahku[END] by Catatan_Sajak
46 parts Complete Mature
Spiritual-sad-romance Munajat Cinta Shafiya season 2 Alangkah baiknya untuk membaca ceritaku yang sebelumnya biar nggak pusing alurnya. hehe || "Dari sekian banyak istri Nabi, siapa yang paling ingin kamu jadikan teladan?" "Sayyidah Khadijah." "Kenapa?" "Karena Khadijah adalah satu-satunya istri Nabi Muhammad yang dinikahi betul-betul layaknya pria sejati menikahi wanita pada umumnya. Bukan karena perintah Allah seperti istri-istri Nabi yang lain. Dia juga wanita ummul mukminin pertama. Dari Sayyidah Khadijahlah, Rasulullah memiliki beberapa anak. Salah satunya Fatimah. Nah, karena Fatimahlah aku termotivasi untuk menutup aurat dan mengenakan cadar." "Tapi, kamu juga tidak lupa 'kan kalau Sayyidah Khadijah juga yang pertama yang meninggalkan Nabi?" Shafiya tertegun. Detik berikutnya, gadis itu tersenyum. "Terus memang kenapa, Mas? Bukannya setiap kita yang di muka bumi ini memang akan mengalami yang namanya kematian?" "Kematian itu sudah pasti. Yang aku bicarakan adalah kepergian dalam masih lingkup hidup manusia, Sayang." "Itu sih, tergantung. Kalau ternyata yang meminta aku pergi kamu sendiri. Gimana?" Zaidan terkekeh. "Itu nggak mungkin!" "Menciptakan langit tanpa tiang serta mengubah siang menjadi malam saja sangat mudah Allah lakukan. Apalagi, mengubah perasaan cinta menjadi benci." --- Setiap rumah tangga tentunya tak akan luput dari masalah dan ujian-ujian. Besar dan kecilnya itu tergantung dari mereka menanganinya. Shafiya dan Zaidan. Sepasang suami istri dengan karakter yang berbeda yang saling berjanji untuk mengikat cinta mereka sampai menghadap Sang Maha Pemilik cinta. Bahkan, setelah kematianpun keduanya berharap Allah berkenan mempersatukan mereka kembali di Surga-Nya. Start : 22 September 2023 Finish : 18 Desember 2023 Revisi : 21 Desember 2023 - Cover by Canva Note : TOLONG JANGAN PLAGIAT CERITA INI! HARGAI MEREKA YANG SUDAH SUSAH PAYAH MENULIS SEBUAH KARYA!
You may also like
Slide 1 of 10
ZARAIDEN [End] cover
Alisa, Milikku [SS 1] cover
A B I A N : Insaf Boy  [END] cover
Call It What You Want (END) cover
Attar  cover
GHAZI ELZIO [TAMAT] cover
My Second Wife cover
Dia Khadijahku[END] cover
Fazahra Akmila (new) cover
Menikahi Wanita Pilihan Abi (END) cover

ZARAIDEN [End]

47 parts Complete

Menikah muda bukan lah wishlist yang ada dalam daftar impian Zara. Membayangkan betapa repot mengurus rumah dan suami, bukankah lebih baik menikmati masa muda dengan healing bersama teman-temannya? Namun, semua rencana yang tersusun harus di patahkan secara tragis kala Ayah menjodohkan Zara dengan Aiden, lelaki yang jarak usianya terpaut jauh. Ia pikir, dengan jarak usia yang berbeda akan membuat pernikahannya sekaku musim dingin, namun nyatanya, Aiden berhasil membuatnya sehangat musim semi. *** "Saya nggak akan memaksa kamu, memiliki kamu saja, saya sudah seperti memiliki seluruh dunia ini." -Aiden Al-Ghifari "Kamu adalah milikku" QS. Al-Baqarah : 156 "Aku bersumpah akan mencintaimu dengan cara yang berbeda" QS. Al-Azhab :43 *** ©Cover di ambil dari pinterest lalu di edit ©ZARA-AIDEN