Story cover for EX Nihilo  by Bittersweet_Icecream
EX Nihilo
  • Reads 3,965
  • Votes 1,349
  • Parts 23
  • Reads 3,965
  • Votes 1,349
  • Parts 23
Ongoing, First published Apr 09
Awalnya, teknologi itu diciptakan untuk membantu umat manusia, menyimpan emosi dan memahami  perasaan manusia. Tapi terkadang, niat baik  tidak selalu berjalan sempurna.

Di  sebuah kota futuristik yang tampak tenang, Sebuah organisasi gelap diam-diam bergerak, dan dua orang pria, Zhao Ziwen yang merupakan mantan militer dan Xu Sanshi yang merupakan mantan penyidik. Harus di hadapkan kembali dengan masa lalu yang penuh tragedi serta menyelidiki kembali kasus orang-orang  hilang  yang masih Ambigu. Akankah teknologi yang pernah mereka percayai justru menjadi kunci kehancuran?

Note : Ini cerita original buatan Author bukan novel terjemahan! Author emang suka dengan nama ala Tiongkok karena keren aja gitu ^^
All Rights Reserved
Sign up to add EX Nihilo to your library and receive updates
or
#154mystery
Content Guidelines
You may also like
Detektif Pembaca Pikiran tahun 90-an by bunnyellow97
173 parts Complete
Pada tahun 1991, Zhao Xiangwan diterima di akademik keamanan publik provinsi Hunan. Ketukan di pintu saat larut malam menariknya ke dalam drama keluarga berdarah. Putri angkat Meimei yang berusia sebelas tahun kehilangan adik perempuannya. Ibunya hampir pingsan: Katakan! Kemana kamu membuang bayi itu? Meimei menangis sedih: Aku tidak bermaksud begitu, aku tidak ingat. Semua orang menasihati: Meimei masih anak-anak, jangan memaksanya. Zhao Xiangwan sadar: dia berbohong. Zhao Xiangwan berhasil membantu menemukan anak yang hilang. Yang lain memuji: mengenali kebohongan melalui ekspresi? Luar biasa! Hanya Zhao Xiangwan yang tahu bahwa dia memiliki kemampuan membaca pikiran. Kemampuan membaca pikiran terbungkus dalam cangkang teori perilaku ekspresi mikro, dan Zhao Xiangwan berpartisipasi dalam satu demi satu kasus investigasi kriminal besar: kasus mayat wanita tanpa kepala, kasus keracunan di kampus, kasus penyembunyian koper. Anggota dari tim kejahatan serius: Orang baik! Selesaikan dua kasus besar dalam satu hari. Kapten tim investigasi kriminal: Tidak peduli betapa liciknya penjahat itu, dia tidak bisa lepas dari pandangannya. Pelukis jenius: Aku adalah pelukis potret investigasi kriminal eksklusifnya. Orang terkaya di Provinsi Hunan: Dia adalah penyelamat terbesarku. Grup Ji yang memiliki bisnis di seluruh negeri: Dia adalah kepala ahli investigasi kriminal Tiongkok, detektif pembaca pikiran, dan musuh kejahatan. Dihadapkan dengan pujian yang tak terhitung jumlahnya, mata Zhao Xiangwan menjadi tenang dan dia tersenyum dalam diam. Perbuatan baik akan dibalas dengan perbuatan baik dan perbuatan jahat akan dibalas dengan karma. Dengan keterampilan membaca pikiran, pelaku kejahatan tidak akan punya tempat untuk melarikan diri, dan aku akan memberikan keadilan kepada orang-orang baik.
You may also like
Slide 1 of 7
Black Heart cover
[✓] If the Deep Sea Forgets You cover
𝐁𝐥𝐚𝐜𝐤 𝐒𝐡𝐚𝐝𝐨𝐰 𝟐 cover
Detektif Pembaca Pikiran tahun 90-an cover
Backstreet Stepbrother (END PDF) ✓ cover
Silent House/Ya She(哑舍) 0: Shou Zhu Dai Tu cover
[✓] The Reincarnation Mission Of The Yin God cover

Black Heart

82 parts Complete

[PLANNED TO BE EDITED] (12+, beberapa konten mengandung unsur 17+) >Highest rank: #237 in romance (December 2017) #505 in school-life (Juni 2018)< "Ah, senangnya aku masuk sekolahan elite seperti ini secara gratis, walaupun aku bertemu dengan seorang cowo menyebalkan yang KATANYA adalah cowo terfavorit di sekolah ini, aku tetap senang dengan kehidupan baruku bersama mereka... para manusia!" Reaper, dikenal sebagai sesosok makhluk pemakan manusia yang tercipta dari kegelapan. Inilah kisah ironi romantis dimana 'mangsanya' tersebut berbalik menjadi seorang manusia yang ia sukai, dengan bumbu komedi, fantasi, horor, dan lain-lain yang bersatu padu menjadi satu. Bagaimana kisahnya? NB: Cerita ini adalah karangan fiksi, bila ada kemiripan dengan tokoh yang sudah ada, merupakan suatu kebetulan.