Story cover for Sketsa Rasa  by chchaaee12
Sketsa Rasa
  • WpView
    Reads 160
  • WpVote
    Votes 27
  • WpPart
    Parts 7
  • WpView
    Reads 160
  • WpVote
    Votes 27
  • WpPart
    Parts 7
Ongoing, First published Apr 10
Azela nggak pernah tertarik sama dunia OSIS, apalagi sama ketuanya yang katanya cool dan disukai banyak orang. Tapi semua berubah waktu langkah-langkah kecil yang nggak pernah ia rencanakan mulai membawanya ke dalam orbit Nares-cowok misterius yang selalu tampak dingin, tapi diam-diam memperhatikan.

Di balik sketsa ruang seni dan aula yang sepi, perlahan jarak mereka mengecil. Bukan karena saling bicara, tapi karena saling paham dalam diam.

Tapi semakin dekat, semakin banyak hal yang Azela sadari... termasuk luka yang selama ini dia simpan, dan kenyataan bahwa nggak semua orang bisa tetap tinggal, bahkan ketika hati udah terbiasa.

Ini bukan cerita tentang cinta pada pandangan pertama. Ini cerita tentang dua orang yang saling menemukan... lalu kehilangan, sebelum akhirnya memilih untuk kembali.
All Rights Reserved
Sign up to add Sketsa Rasa to your library and receive updates
or
#893coolboy
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 8
Dekat Tanpa Tahu cover
Ketua Osis ✅ cover
LUKA BIASA GADISKU cover
Yang hilang Tak pernah sama cover
TERPESONA (REMAKE) cover
possessive boyfriend  cover
The Hidden Line - Panah, Password, dan Pengkhianatan. cover
My Rekan OSIS My Love(End) cover

Dekat Tanpa Tahu

6 parts Ongoing

Aruna Lembah Pradipta tak pernah menyangka hari pertamanya di SMA Astra Mandala akan mempertemukannya dengan Elvano Raka Selaru-sang ketua OSIS yang dingin, namun penuh teka-teki. Dari rekan lomba menjadi teman dekat, dari teman dekat menjadi lebih dari sekadar sahabat. Namun semakin dekat mereka, semakin banyak pula hal-hal yang tak seharusnya terungkap. Elvano mulai menarik diri tanpa alasan. Aruna merasa kehilangan arah. Dan di tengah semua itu, sebuah rahasia lama yang terkubur rapi mulai menunjukkan bayangannya. Mereka dipertemukan oleh takdir, tapi... apakah takdir juga akan merenggut segalanya saat kebenaran akhirnya muncul?