Story cover for The 0606 by naylourne
The 0606
  • WpView
    Reads 31
  • WpVote
    Votes 3
  • WpPart
    Parts 4
  • WpView
    Reads 31
  • WpVote
    Votes 3
  • WpPart
    Parts 4
Complete, First published Apr 12
warning!! don't copy this story! 



                  ~𓉳𓉳~



seorang gadis Korea yang berusia delapan belas tahun kelas 12 SMA berasal dari Seoul yang bernama Jang na-ra

Dia dikenal sebagai salah satu siswi paling menonjol di sekolah-bukan hanya karena penampilannya yang mencolok, tetapi juga karena aura percaya diri dan sikap ramah yang tak dibuat-buat

Namun, seiring waktu berlalu, sesuatu dalam dirinya mulai berubah. Cahayanya yang dulu begitu terang, perlahan meredup.

Awalnya, sekolah itu tampak seperti sekolah biasa-penuh tawa di lorong-lorong, jadwal pelajaran yang padat. Tapi semua berubah saat dua guru baru datang, membawa serta aura yang tak bisa dijelaskan. karena setelah kehadiran mereka, aturan-aturan aneh mulai bermunculan-satu demi satu. 

Dan yang paling mengerikan-murid-murid mulai menghilang. Tanpa jejak. Tanpa peringatan.

Apakah ini hasil dari hipnotis massal? 

Nara  berada di tengah pusaran misteri ini. semakin mereka mencari jawaban, semakin dalam mereka terseret ke dalam dunia yang tak logis-dunia tempat kenyataan diputarbalikkan oleh ide-ide gila para guru yang perlahan menghancurkan kewarasan siapa pun yang tinggal terlalu lama.

bisakah Nara menyelamatkan semuanya-termasuk dirinya sendiri?
All Rights Reserved
Sign up to add The 0606 to your library and receive updates
or
#564ongoing
Content Guidelines
You may also like
Mystro  by AngelyHarianja
23 parts Ongoing
𝐒𝐄𝐋𝐀𝐌𝐀𝐓 𝐃𝐀𝐓𝐀𝐍𝐆 𝐃𝚰 𝐀𝐑𝐄𝐀 𝐎𝐓𝐀𝐊𝐌𝐔 𝐀𝐊𝐀𝐍 𝐒𝐄𝐋𝐀𝐋𝐔 𝐓𝐄𝐑𝐓𝚰𝐏𝐔, 𝐓𝐄𝐑𝐊𝚰𝐊𝚰𝐒 𝐃𝐀𝐍 𝐌𝐀𝐓𝚰 𝐇𝐀𝐍𝐘𝐀 𝐊𝐀𝐑𝐄𝐍𝐀 𝐒𝐄𝐁𝐔𝐀𝐇 𝐊𝐀𝐋𝚰𝐌𝐀𝐓 ☠️ Genre: Misteri-Fiksi Remaja-Thriller. ❝Semua hal disabotase dalam cerita ini. Jadi kalau kamu menganggap satu orang benar, maka kamu gagal membaca cerita ini. ❞ -𝐌𝐲𝐬𝐭𝐫𝐨- ❝Rahasia bukan untuk disimpan. Tapi untuk diuji. Dan setiap ujian punya korban. ❞ -𝐒𝐌𝐀 𝐌𝐚𝐝𝐫𝐚𝐬𝐚𝐡𝐨𝐫𝐝𝐨 𝐍𝐮𝐬𝐚𝐧𝐭𝐚𝐫𝐚- Salah satu kode: ❝ 𝐘𝐚𝐧𝐠 𝐛𝐞𝐧𝐚𝐫 𝐚𝐤𝐚𝐧 𝐭𝐚𝐦𝐩𝐚𝐤 𝐬𝐚𝐥𝐚𝐡. 𝐃𝐚𝐧 𝐲𝐚𝐧𝐠 𝐬𝐚𝐥𝐚𝐡 𝐭𝐚𝐤 𝐚𝐤𝐚𝐧 𝐩𝐞𝐫𝐧𝐚𝐡 𝐛𝐞𝐧𝐚𝐫. ❞ Kara, seorang siswi pindahan tengah mengalami masalah besar. Ia tidak menyangka bahwa dirinya akan terlibat dalam hal ini. Gadis itu menghadapi masalah aneh semenjak ia menginjak jenjang SMA. Masalah keluarga, pertemanan, dan tentunya kekuatan yang bahkan dirinya tak sadari. Faktor utama dalam masalahnya adalah, Sekolah Madrasahordo Nusantara. Pembunuhan, Misteri, dan tragedi Si Topeng Rusa. Pelakunya tak secerah Bunga Matahari. Sebuah kematian mengguncang kepercayaan banyak orang, tetapi enam siswa-Kara, Tia, Raxel, Kyler, Amel, Mitchell dan Ricky menyadari bahwa ini lebih dari sekadar gosip sekolah. Apa yang awalnya terasa seperti skandal biasa berubah menjadi rantai misteri yang tak terduga. Untuk mencari kebenaran, mereka membentuk kelompok individu bernama Mystro. Mystro mengambil alih penyelidikan dan mengungkap rahasia sekolah yang tersembunyi di balik bayang-bayang. Namun, saat mereka mulai memahami, teror baru muncul-Si Topeng Rusa. Sosok yang membunuh segalanya. ☠️
You may also like
Slide 1 of 8
CEYRON ALLISTAIR cover
Mystro  cover
Hypocritical (Zeedel) cover
Jejak Dalam Bayang cover
LABIRIN KOSMOS cover
Whisper of St. Eclaire cover
The Same Sky cover
[TERBIT] High School of Mystery: Scarlet Case cover

CEYRON ALLISTAIR

13 parts Ongoing

Hujan turun pelan di halaman belakang rumah keluarga Vallerion. Tapi buat Ceyron, hujan itu tak pernah sejuk selalu dingin, selalu nyakitin. Sama seperti keluarga yang sedang berdiri di hadapannya. Tubuhnya gemetar, bajunya sobek, tangannya diikat, mulutnya berdarah. Ia hanya bisa duduk lemah, menatap tiga kakaknya dan... Arienne. "Gue ini adik kalian," ucapnya pelan, nyaris seperti bisikan. Tapi yang ia dapat hanya tatapan kosong, datar dan mati rasa. Arienne maju duluan, senyumnya manis seperti biasa. "Maaf ya, Cey. Tapi lo tuh emang ga pernah cocok di sini." Dan tanpa banyak basa-basi, tombak tajam menembus dadanya. Bukan Arienne yang lempar. Tapi Ares, abang paling tua, yang katanya dulu pernah janji bakal lindungin dia. Janji kosong. Ceyron jatuh. Dunia jadi kabur. Dingin, gelap. Lalu semuanya... hening. ••••• 📌 Cerita ini adalah karya fiksi orisinal. Semua tokoh, latar, dan peristiwa di dalamnya adalah hasil imajinasi penulis. Dilarang menyalin tanpa izin! 📌 Sampul dibuat menggunakan template aplikasi Sampul Buku, dengan penyesuaian judul agar sesuai dengan isi cerita. • Senin, 26 Mei 2025